Bolatimes.com - Dua orang pemain Persib Bandung mendapat banyak doa dari bobotoh. Penyebabnya, keduanya tengah merayakan hari ulang tahun, tepat pada hari ini, Kamis 8 Februari 2024.
Arsan Makarin dan Stefano Beltrame adalah dua orang pemain Persib yang berulang tahun di hari yang sama.
Persib pun kemudian memberikan ucapan selamat kepada keduanya, dengan menggunakan bahasa Inggris dan sunda.
Baca Juga:
UEFA bakal Gunakan Bola 'Sakti' di Euro 2024
"Wilujeng tepang taun Arsan," tulis Persib kepada Arsan Makarin.
"Happy birthday Stefano Beltrame," demikian ucapan Persib untuk pemain asing asal Italia tersebut.
Kedua pemain Persib itupun kompak mengucapkan rasa terima kasih atas ucapan yang diberikan dengan menggunakan bahasa yang berbeda.
Baca Juga:
Francesco Bagnaia Ingin Motor Desmosedici GP Ducati Lebih Garang di MotoGP 2024
Arsan tentunya mengucapkan 'hatur nuhun', sementara Stefano Beltrame membalasnya dengan 'Grazie'.
Dukungan dari Bobotoh
Baik Arsan maupun Stefano Beltrame juga mendapatkan doa dari bobotoh di hari spesialnya.
Baca Juga:
Jadwal Playoff Euro 2024, Tersisa 3 Slot akan Diperebutkan 12 Tim
Banyak yang mendoakan agar pemain Persib bernomor punggung 93 tersebut bisa lebih moncer lagi ke depan.
"Selamat ulang tahun mang, mainnya lebih oncer lagi," kata rxhn02 kepada Beltrame.
"Selamat ulang tahun Arsan," tulis rata-rata bobotoh di kolom komentar Instagram Persib.(*)
Berita Terkait
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
Firasat Bojan Hodak Tentang Madura United, Minta Lupakan Kemenangan dan Sejarah Juara Bersama Persib
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024