Bolatimes.com - Jumat, (15/12), Kevin Diks pemain berusia 27 tahun milik FC Kopenhagen, dikabarkan menuju Jakarta, Indonesia. Sebelum datang, pemain asal Belanda tersebut baru saja membawa timnya ke babak 16 besar UEFA Champions League (UCL) 2023/2024.
Kevin Diks merupakan pemain Belanda dengan latar belakang keturunan asli Indonesia. Dia memiliki silsilah itu dari Ibunya yang lahir di Ambon.
Mengetahui Kevin Diks memiliki darah keturunan Indonesia, PSSI beberapa waktu lalu melalui rekomendasi dari pelatih Timnas Shin Tae-yong, menawarkan untuk kerja sama.
Baca Juga:
PSSI Angkat Suara, Bintang Asing Persebaya Surabaya Fix Tidak Bisa Ikut Program Naturalisasi
Tawaran dari yang diajukan PSSI ialah untuk mengikuti program naturalisasi agar bisa membela Timnas Indonesia. Namun, hingga Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran kedua November 2023, Kevin Diks belum kunjung menerima tawaran itu.
Tapi, kondisi berbeda telah terjadi, melalui akun Instagram pribadinya, @kevindiks2, pemain bek FC Kopenhagen pulang ke Indonesia.
Alhasil suporter Timnas Indonesia menyambutnya dengan positif, seperti dilansir dari akun Instagram @/pengamatsepakbola.
Baca Juga:
Bali United vs Persib: Reuni Kecil Dua Sahabat di Stadion Dipta
"Setelah buat MU menangis, Kevin Diks siap buat suporter Indonesia optimis," tulis @_hamdin**.
"Keren juga kalau ada pemain Timnas indo main di UCL," ketik @beruang_tro***.
"Cocok bgt," kata @ikyawa**.
Baca Juga:
Selamat Tinggal KNVB, Justin Hubner Resmi Milik PSSI Sekarang
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
Suara.com Rayakan HUT ke-11 dengan Luncurkan Suara Hijau dan Green Media Network
-
Pecah Rekor, Erling Haaland Perpanjang Kontrak 10 Tahun di Manchester City
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024