Bolatimes.com - Link live streaming Timnas Indonesia U-23 vs Thailand di semifinal Piala AFF U-23 2023. Pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Rayong Province, Thailand, Kamis (24/8/2023) pukul 20.00 WIB.
Timnas Indonesia U-23 lolos ke semifinal lewat jalur runner up terbaik. Pasukan Shin Tae-yong bakal menghadapi tim tangguh, Thailand yang merupakan juara Grup A.
Shin Tae-yong mengaku sudah mengantongi kekuatan Thailand jelang laga. Ia pun menyadari rival yang akan dihadapi adalan tim kuat, namun tetap optimis Garuda Muda dapat memberikan perlawanan lawan tim Gajah Perang Muda.
Baca Juga:
Thom Haye Terang-terangan Tertarik Bela Timnas Indonesia, Ini Alasannya
"Saya sudah menonton pertandingan Thailand dan menurut saya Thailand memiliki skuad terkuat di turnamen ini," ucap Shin Tae-yong dikutip dari The Thao247, Rabu (23/8/2023).
"Kami akan memasuki pertandingan besok dengan tekad yang tertinggi dan persiapan matang," sambungnya.
Di sisi lain, Thailand juga penuh percaya diri menghadapi Timnas U-23 di kandang sendiri. Bagi Thailand, pertandingan nanti dapat menjadi momentum balas dendam, setelah dipecundangi Indonesia di final SEA Games 2023.
"Saat ini kami memiliki kekuatan terkuat. Saya dan staf pelatih akan mengevaluasi detail untuk pertandingan berikutnya (vs Indonesia)," ucap Pelatih Thailand U-23 Issara Sritaro.
"Kami akan fokus pada permainan seluruh tim dan bukan terhadap lawan. Saya kira pertandingan Indonesia vs Thailand akan berbeda dari sebelumnya," tambahnya.
Link live streaming Timnas Indonesia U-23 vs Thailand klik tautan berikut ini.
Baca Juga:
Susul Pratama Arhan, Egy Maulana Vikri Siap Lepas Masa Lajang Tahun Ini
Berita Terkait
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Irak di Perebutan Posisi ketiga Piala Asia, Optimis Olimpiade Paris 2024?
-
Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23, Erick Thohir Lapor ke FIFA?
-
Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23 Kontra Irak, Erick Thohir Dituntut Turun Tangan
-
Cara Aman Shin Tae-yong Tak Dipecat, Skenario Ini Terbongkar
-
Timnas Indonesia vs Australia Jadi Laga Pembuka Babak 16 Besar Piala Asia, Ini Jadwal Lengkapnya!
-
Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam Resmi Digaet Klub Thailand, Prestasi Port FC Dipertanyakan
-
Bukan Timnas Indonesia Top Ranking FIFA di ASEAN, Negara Ini yang Sanggup Menggeser Vietnam
-
Prediksi Skor, H2H, hingga Susunan Pemain Laga Oman vs Thailand di Piala Asia, Siapa yang Berpeluang Menang?
-
Top Skor Piala Asia 2023: Striker Thailand dan Winger PSG asal Korea Selatan Pimpin Klasemen
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024