Bolatimes.com - Link live streaming Timnas Indonesia U-23 vs Timor leste dalam matchday kedua Grup B Piala AFF U-23 2023. Pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Provinsi Rayong, Thailand, Jumat (19/8/2023) pukul 20.00 WIB.
Seperti diketahui, posisi Timnas Indonesia U-23 sedang sulit. Pasalnya, skuad Garuda menelan kekalahan di laga perdana kontra Malaysia.
Adapun Timnas Indonesia U-23 kalah 1-2 ketika melawan Harimau Malaya. Situasi tersebut membuat tim Merah Putih dalam kondisi sulit agar bisa lolos ke babak berikutnya.
Baca Juga:
Jadwal BRI Liga 1 2023 Hari Ini: Ada Persija Jakarta vs Arema FC dan PSIS Semarang vs Persib Bandung
Seperti diketahui, Timnas Indonesia U-23 masih bisa lolos meski sulit. Mungkin saja, tim asuhan Shin Tae-yong mengincar posisi runner-up.
Namun, syarat yang harus ditempuh adalah Timnas Indonesia U-23 harus menang telak melawan Timor Leste. Peluang tersebut pastinya masih terbuka.
Di atas kertas, tentu Timnas Indonesia U-23 bisa meraih hal tersebut. Apalagi, Timor Leste juga tanpa kekuatan terbaik.
Paulo Gali Freitas tidak masuk ke dalam skuad. Begitu juga dengan Elias Mesquita, Mouzinho, John Frith, dan Zenivio. Tentu ini menjadi kesempatan Timnas Indonesia U-23 bisa menang besar.
Meskipun begitu, Timor Leste tak bisa dipandang sebelah mata. Bisa saja mereka membuat repot Timnas Indonesia U-23 sehingg sangat berbahaya.
Link live streaming Timnas Indonesia U-23 vs Timor Leste klik tautan berikut ini.
Pertemuan Terakhir Timnas Indonesia U-23 vs Timor Leste
10/05/2022: Timnas Indonesia U-23 4-1 Timor Leste
20/08/2017: Timor Leste U-23 0-1 Timnas Indonesia U-23
27/03/2015: Timnas Indonesia U-23 5-0 Timor Leste
Pertandingan Terakhir Timnas Indonesia U-23
18/08/2023: Malaysia 1-2 Timnas Indonesia U-23
22/05/2022: Malaysia 1-1p Timnas Indonesia U-23
30/05/2022: Timnas Indonesia U-23 0-1 Venezuela
02/06/2022: Ghana 0-1 Timnas Indonesia U-23
05/06/2022: Meksiko 2-0 Tinnas Indonesia U-23
Pertandingan Terakhir Timor Leste U-23
06/05/2022: Filipina 4-0 Timor Leste U-23
08/05/2022: Timor Leste U-23 2-3 Myanmar
10/05/2022: Timnas Indonesia U-23 4-1 Timor Leste
15/05/2022: Timor Leste U-23 0-2 Vietnam
Perkiraan Susunan Pemain
Timnas Indonesia (4-4-2): Ernando Ari Sutaryadi; Bagas Kaffa, Muhammad Ferrari, Alfeandra Dewangga, Haykal Alhafiz; Kelly Sroyer, Arkhan Fikri, Muhammad Kanu, Beckham Putra; Muhammad Ragil, Ramadhan Sananta.
Pelatih: Shin Tae-yong.
Timor Leste (4-4-2): Junildo; Nobel, Tomas Sarmento, Filomeno, Jaimito; Olagar Xavier, Armindo, Dom Lucas, Cristevao; Anizo Correia, Alexandro Kefi.
Pelatih: Park Tae-su.
Berita Terkait
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Irak di Perebutan Posisi ketiga Piala Asia, Optimis Olimpiade Paris 2024?
-
Cara Aman Shin Tae-yong Tak Dipecat, Skenario Ini Terbongkar
-
Timnas Indonesia Pertama Mentas di Piala Asia U-23 2024, Suporter Soroti Target PSSI ke STY
-
Timnas Indonesia Berada di Grup A, Inilah Jadwal Piala Asia U-23 2024 Qatar
-
Jadi Sorotan Netizen, Timnas Indonesia U-23 Skuad Termahal Kedua di Group A Piala AFC 2024 Qatar
-
Erick Thohir Tanggapi Obrolan Arkhan Fikri dan Marselino Ferdinan soal Bonus AFF yang Belum Cair
-
Jepang hingga Arab Saudi, 5 Negara Tangguh yang Berpotensi Satu Grup dengan Indonesia di Piala Asia U-23 2024
-
Timnas Indonesia U-23 Lolos Sempurna, Kapan Piala Asia U-23 2024 Dimulai?
-
Sangat Kokoh, Rahasia Pertahanan Timnas Indonesia U-23 Tak Kebobolan di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024