Bolatimes.com - Bos Persija Jakarta, Ambono Janurianto, buka suara soal isu yang akan mendatangkan bek kiri Timnas Indonesia yang berkarier di Jepang, yakni Pratama Arhan. Ia memastikan bahwa itu hanya sebetas rumor.
Kabar Pratama Arhan akan merapat ke Persija tengah ramai dibicarakan, khususnya di media sosial. Tidak sedikit dari pecinta sepak bola di Indonesia yang mengharapkan Arhan kembali ke merumput di Indonesia.
Ambono menjelaskan timnya sama sekali tidak berniat mendatangkan Pratama Arhan. Ia menyebut Arhan akan tetap di Jepang.
Baca Juga:
Cuci Gudang, Inilah 6 Bintang Chelsea yang Resmi Dijual, Kai Havertz hingga N'Golo Kante
"Saya tidak tahu masalah (rumor) itu ya. Kan windows-nya (transfer) mau habis juga. Dan dia (Pratama Arhan) masih main di sana," kata Ambono saat ditemui di Persija Store, Jakarta, Jumat (14/7/2023).
Lebih lanjut, Ambono memastikan timnya sudah selesai berburu pemain lokal. Kini, fokus Macan Kemayoran adalah mengisi tiga slot pemain impor.
Hingga saat ini Persija masih diisi tiga pemain asing yaitu Rio Matsumura, Marko Simic dan Ondrej Kudela. Tiga pemain asing masih tersisa buat mengarungi BRI Liga 1 2023/2024.
Baca Juga:
3 Pelatih yang Layak Gantikan Stefano Cugurra sebagai Nakhoda Bali United
Batas akhir pendaftaran untuk pemain asing BRI Liga 1 pada 30 Juli. Nah, untuk 20 Juli khusus pemain lokal.
"Mudah-mudahan (pemain asing merapat lagi), Insya Allah. Kan sampai tanggal 30 (Juli 2023) kalau yang 20 itu kan lokal ya," pungkasnya.
Baca Juga:
Melihat Ada Peluang, Rafael Struick Bertekad Tembus Skuat Inti ADO Den Haag
Berita Terkait
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Profil Fabio Azka Irawan, 'The Next' Pratama Arhan dari Timnas Indonesia U-16
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ungkap Penyebab Persija Kalah dari Persib
-
Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Atas Persija
-
Link Live TV Nonton Persib vs Persija di Liga 1: Sarat Emosi Adu Gengsi
-
Marc Klok Hatinya Berketar di Laga Persib vs Persija, Bukan karena Mantan Team Melainkan Ini Penyebabnya
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ingin Persija Bawa Pulang Tiga Poin dari Markas Persib
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024