Bolatimes.com - Manajer tim Kamboja, Keisuke Honda mengakui bahwa peluang mereka untuk lolos ke semifinal SEA Games 2023 sangat kecil. Namun, ia justru membakar semangat anak didiknya untuk tidak menyerah.
Kamboja akan menghadapi timnas Indonesia U-22 dalam laga terakhir fase grup A SEA Games 2023. Pertandingan ini bak hidup mati bagi tuan rumah.
Pasalnya Kamboja wajib menang demi menjaga asa lolos ke semifinal. Selain itu, mereka berharap Myanmar tumbang atas Filipina di laga lain.
Baca Juga:
Respons Pelatih Kamboja Jelang Hadapi Laga Hidup Mati Kontra Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023
Melihat situasi tersebut, Honda pun membakar semangat pemain Kamboja untuk tidak menyerah, walau peluang mereka sangat kecil bisa mengalahkan timnas Indonesia.
"Kami masih percaya walaupun kemungkinan kecil. Jangan pernah menyerah sampai akhir," tulis Keisuke Honda di Facebook pribadinya.
Adapun turnamen SEA Games 2023 sendiri akan menjadi terakhir kalinya bagi honda bersama Kamboja. Tentu momen ini sangat berharga apakah perpisahannya berakhir manis atau pahir.
Baca Juga:
5 Perbedaan Timnas Indonesia U-22 Asuhan Indra Sjafri dan Shin Tae-yong di SEA Games
Kamboja memang telah mengumumkan pelatih pengganti usai era Honda berakhir. Federasi Sepak Bola Kamboja telah menunjuk Felix Dalmas.
Sementara itu, pertandingan Kamboja melawan timnas Indonesia U-22 dijadwalkan pada Rabu (10/5/2023) pukul 19.00 WIB.
Berita Terkait
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Korea Selatan akan Berhadapan dengan Yordania di Semifinal Piala Asia 2023
-
5 Skenario Man United Lolos 16 Liga Champions Termasuk Laga Formalitas Bayern Munchen
-
Timnas Argentina U-17 Kalah Dari Jerman U-17, Pelatih Diego Placente Tetap Merasa Bangga
-
Dramatis, Jerman Tundukkan Argentina Lewat Adu Penalti Berhak Melaju ke Final
-
Mengenal Dua Pemain Naturalisasi Baru Timnas Kamboja, Salah Satunya Bintang Bali United
-
Lahir di Kamerun, Pemain Bali United Privat Mbarga Kok Bisa Dinaturalisasi Timnas Kamboja?
-
Kisah Hong Kong di Asian Games 2022: Ranking FIFA di Bawah Indonesia tapi Lolos ke Semifinal
-
Keisuke Honda Latih Timnas Indonesia U-23? FAM Buka Suara
-
Tidak Mencak-mencak, Thomas Doll Kirim Doa untuk Trio Persija Jakarta di Asian Games 2022
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024