Bolatimes.com - Park Hang-seo mengungkapkan cara bagaimana Timnas Vietnam bisa tampil di Piala Dunia.
Pelatih asal Korea Selatan tersebut memiliki mimpi jika Vietnam bisa tampil di Piala Dunia.
Namun sayangnya, ia tak bisa mewujudkan mimpi tersebut lantaran dirinya memilih mengundurkan diri dari pelatih Vietnam. Kontrak yang habis pada Januari 2023 tidak diperpanjang.
Namun, ia berhasrat suatu saat Timnas Vietnam bisa tampil di Piala Dunia tanpa dirinya.
Ia membeberkan cara bagaimana skuad berjuluk The Golden Star ini berpartisipasi dalam ajang Piala Dunia di masa depan.
Vietnam harus melakukan persiapan dalam banyak hal terutama pengalaman bermain di luar negeri bagi para pemain.
Baca Juga:
Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia, Ilija Spasojevic Akui Kualitas Skuad Garuda
Ia mengambil contoh dari apa yang telah dilakukan oleh wakil-wakil Asia yang saat ini berlaga di Piala Dunia 2022.
"Tim Asia seperti Arab Saudi dan Jepang telah merusak keseimbangan sejarah sepak bola dunia. Asia membaik, mendekati dunia, tetapi tidak semuanya," ujar Park dilansir dari laman Zingnews.
"Untuk pergi ke Piala Dunia, pengalaman jadi modal utamanya," tambahnya.
Jadi jika Vietnam ingin pergi ke Piala Dunia, mereka harus mempersiapkan sebaik mungkin terutama pengalaman.
"Lihatlah Iran, Jepang, mereka selalu memiliki pemain yang bermain di luar negeri, mereka pergi ke banyak Piala Dunia. Bahkan jika Qatar memiliki uang, ia tidak dapat membelinya untuk pertama kali," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Hasil Drawing Piala Dunia Antarklub 2025, Grup G Seram
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Satu Striker Liga Belanda Resmi Jadi WNI usai Timnas Indonesia Satu Grup dengan Jepang
-
Bertepatan Masuk Grup Neraka di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Resmi Dapat Striker Anyar
-
Gabung di Grup C, Inilah Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
PSSI Bisa Kejar Maarten Paes Agar Tampil di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia, Kasus Sama di CAS Selesai Cuma 2 Bulan
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Resmi! Inilah Pembagian Pot Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024