Bolatimes.com - Shin Tae-yong memberikan pesan kepada para punggawa Timnas Indonesia U-20 usai pemusatan latihan (TC) berakhir. Ia menyebut kunci menjadi pemain hebat di masa depan.
Garuda Nusantara telah menyelesaikan serangkaian acara TC di Eropa selama satu bulan lebih. Mereka kini telah kembali ke Tanah Air untuk bertemu dengan keluarga masing-masing.
Sepanjang TC, para pemain memang digenjot fisiknya secara habis-habisan. Hal ini guna agar pemain bisa tetap fit untuk mempersiapkan Piala Dunia U-20 2023 dan Piala Asia U-20 2023.
Baca Juga:
Terekam Kamera, Pablo Aimar 'Idola Messi' Menangis saat Argentina Bungkam Meksiko
Sebelum kembali ke Tanah Air, Shin Tae-yong memberikan pesan kepada seluruh punggawa Timnas Indonesia U-20, termasuk pemain Bali United, Kadek Arel.
Ia berpesan kepada para pemain jika pemain hebat adalah yang bisa menjaga kondisinya fit setiap saat.
“Yang pasti recovery itu paling penting. Kami harus menjaga kondisi sebaik mungkin, karena instruksi dari Coach Shin Tae-yong bahwa pemain hebat adalah yang bisa menjaga kondisinya fit setiap saat,” kata Kadek Arel, dikutip dari laman Bali United.
Baca Juga:
Profil Enzo Fernandez, Pencetak Gol Termuda Argentina di Piala Dunia 2022
Ia juga mengungkapkan selama menjalani TC mengalami banyak perubahan dalam dirinya.
"Perubahan yang paling saya rasakan tentunya mental. Dari awal saya bermain sepak bola saat kecil hingga saat ini, yang berbeda tentu mental, fisik, dan cara bermain karena sudah dilatih oleh pelatih-pelatih hebat," tambahnya.
Ia berharap dirinya bisa menerapkan wejangan dari Shin Tae-yong usai kembali ke Tanah Air.
Baca Juga:
3 Alasan Marselino Ferdinan Layak Direkrut Feyenoord Rotterdam, Salah Satunya Jam Terbang
Para punggawa Timnas Indonesia nantinya bakal melakoni TC kembali di tahun depan usai Piala AFF 2022 berakhir. Shin Tae-yong benar-benar serius menghadapi gelaran Piala Asia U-20 2023 serta Piala Dunia U-20 2023.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024