Bolatimes.com - Jadwal Timnas Indonesia U-16 di Piala AFFU-16 2022 yang digelar mulai 31 Juli mendatang. Turnamen ini akan digelar di Yogyakarta, yakni di Stadion Sultan Agung (Bantul) dan Stadion Maguwoharjo (Sleman).
Timnas Indonesia U-16 sebagai tuan rumah tergabung di Grup A bersama Vietnam, Singapura, dan Filipina. Adapun Indonesia yang menjadi tuan rumah akan lebih dahulu melawan Filipina, Minggu (31/7/2022).
Setelah itu Timnas Indonesia U-16 akan menghadapi Singapura (3/8/2022) dan Vietnam (6/8/2022). Skuad Garuda Asia akan bermain di Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Baca Juga:
Putri KW Dapat Undangan Tampil di Kejuaraan Dunia 2022, PBSI Minta Izin ke Polri
Fase grup akan berlangsung pada 31 Juli - 8 Agustus 2022. Kemudian semifinal dan final akan digelar pada 10 dan 12 Agustus 2022.
Sementara itu, Grup B diisi oleh Thailand, Timor Leste, Laos, dan Brunei Darussalam. Sedangkan Grup C ada Malaysia, Australia, Myanmar, serta Kamboja.
Berikut jadwal Timnas Indonesia U-16 di Piala AFF U-16 2022.
20.00 WIB Indonesia vs Filipina, Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (31/7/2022)
20.00 WIB Singapura vs Indonesia, Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (3/8/2022)
20.00 WIB Indonesia vs Vietnam, Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (6/8/2022)
Berita Terkait
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Ketum PSSI Gerah dengan Selebrasi Lebay Timnas Australia U-16
-
Main dengan 10 Pemain, Timnas Indonesia U-16 Kalah 3-5 dari Australia
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Erick Thohir Kagum dengan Kekuatan Fisik Pemain Timnas Indonesia U-16
-
Komentar Nova Arianto usai Timnas Indonesia U-16 Bantai Singapura di Laga Debut
-
Profil Fabio Azka Irawan, 'The Next' Pratama Arhan dari Timnas Indonesia U-16
-
Miroslav Fernando Kembangkan Talenta di Eropa usai Terpental dari Seleksi Timnas Indonesia U-16
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024