Bolatimes.com - Ryuji Utomo memperkuat Timnas Indonesia saat menghadapi Kamboja di Grup B Piala AFF 2020. Pelatih Persija Jakarta, Angelo Alessio enggan membahas performa Ryuji Utomo.
Santer kabar, Ryuji Utomo yang kini menjadi pemain pinjaman klub Malaysia Penang FC, akan kembali ke Persija Jakarta setelah kontraknya selasai.
Penang FC bahkan sudah mengumumkan akan melepas pemain berdarah Indonesia-Jepang pada awal Desember 2021 lalu. Dengan demikian, ia bisa memperkuat Persija Jakarta di Liga 1.
Baca Juga:
Usai Diserbu, Safee Ali Klarifikasi soal Indonesia Gagal di Piala AFF 2020
Mengutip Suara.com, saat ini, Ryuji Utomo fokus membela Timnas Indonesia yang sedang mengarungi Piala AFF 2020 di Singapura.
Ketika pertandingan melawan Kamboja Kamis (9/12) malam, Ryuji Utomo diturunkan bagai starter. Hanya saja, ditarik keluar saat laga memasuki babak kedua.
Banyak yang menilai penampilan pemain berusia 26 tahun itu sebagai bek tengah belum bagus. Sebab, ada beberapa kesalahan yang dilakukan oleh sang pemain.
Baca Juga:
Aneh, Pria Ini Justru Senang Wajahnya Pernah Ditanduk Cristiano Ronaldo
Angelo Alessio enggan mengomentari hal tersebut. Fokusnya saat ini adalah mempersiapkan tim jelang berhadapan dengan Bhayangkara FC, Sabtu (11/12/2021).
"Untuk Ryuji di timnas saya tidak ingin menyampaikan sesuatu apapun, karena biarkan dia fokus di tim nasional saja," kata Angelo Alessio saat koferensi pers virtual, Jumat (10/12/2021).
"Dan di sini kita juga hanya ingin fokus pada pertandingan besok," pungkas mantan asisten pelatih Juventus era Antonio Conte tersebut.
Baca Juga:
Pelatih Vietnam Tonton Laga Timnas Indonesia, Asisten Sibuk Bikin Catatan
Seperti diketahui, Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Kamboja dengan skor 4-2. Gol Timnas Indonesia dilesakkan oleh Rachmat Irianto (4', 33'), Evan Dimas (17'), dan Ramai Rumakiek (54').
Berikutnya Timnas Indonesia akan menghadapi Laos pada 12 Desember mendatang. Kemudian, berjumpa Vietnam tiga hari setelahnya.
(Suara.com/Adie Prasetyo)
Baca Juga:
Indonesia Tampil Buruk di Babak Kedua, Bagian Strategi dari Shin Tae-yong?
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024