Bolatimes.com - Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, tidak senang dengan situasi Grup G yang harus menghadapi Australia dua kali usai China dan Brunei Darussalam dari Kualifikasi Piala Asia U-23 2022.
Bukan sebuah keuntungan, justru itu membuat Timnas U-23 harus bekerja lebih keras untuk bisa mengalahkan Australia untuk lolos ke babak berikutnya.
Semula, Timnas Indonesia U-23 yang berada di Grup G bersama Australia, China, dan Brunei Darussalam. Brunei Darussalam dan China memutuskan mundur dengan alasan pandemi Covid-19.
Baca Juga:
Lemari Louis Vuitton Seharga Rp2 Miliar Diacak-acak Anaknya, Georgina Mewek
Kini, otomatis skuad Garuda Muda --julukan Timnas Indonesia U-23-- hanya akan menghadapi Australia. Kabarnya, laga melawan Australia bakal berlangsung dua leg di mana pemenang alias juara grup berhak lolos ke fase berikutnya.
Shin Tae-yong menyayangkan mundurnya Brunei Darussalam dan China dari ajang ini. Meski begitu ia berharap dapat meraih hasil positif melawan Australia.
"Situasi yang tidak ideal untuk kami karena mundurnya Brunei dan China. Apalagi hanya posisi pertama saja di grup ini yang akan lolos ke putaran final Piala AFC U-23 2022," kata Shin Tae-yong dalam rilis PSSI, Jumat (15/10/2021).
Baca Juga:
Jadwal Liga Italia Pekan Ini: Big Match Lazio Vs Inter Milan
Saat ini, rombongan Timnas Indonesia U-23 sudah berada di Tajikistan untuk melakukan persiapan menghadapi kejuaraan tersebut. Sebanyak 29 pemain bergabung dalam TC yang telah dimulai sejak, Kamis (14/10/2021).
Menghadapi kejuaraan tersebut, Timnas Indonesia U-23 berkekuatan 29 pemain. Timnas Indonesia tidak akan diperkuat Egy Maulana Vikri, Syahrian Abimanyu, dan Rachmat Irianto yang harus kembali ke tim masing-masing.
Sementara Saddil Ramdani batal bergabung karena masih dalam tahap pemulihan cedera.
Baca Juga:
Sedang Berlangsung! Link Live Streaming Thomas Cup Indonesia vs Malaysia
Adapun Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 Grup G akan berlangsung mulai 27 Oktober mendatang di Tajikistan.
(Suara.com)
Baca Juga:
Baru Dilamar Nurhidayat, Sarah Ahmad Ungkap Pernikahan Impiannya
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Ketum PSSI Gerah dengan Selebrasi Lebay Timnas Australia U-16
-
Main dengan 10 Pemain, Timnas Indonesia U-16 Kalah 3-5 dari Australia
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak dengan Timnas Indonesia Sampai 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Erick Thohir Izinkan Shin Tae-yong Kembali Latih Korea Selatan
-
Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Seharga Rp1,3 M Bakal Menjadi Amunisi Baru Shin Tae Yong di Laga Kontra Irak
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Irak di Perebutan Posisi ketiga Piala Asia, Optimis Olimpiade Paris 2024?
-
Bukan Kaleng-kaleng, Ini Impian Kiper Naturalisasi Timnas Indonesia Maarten Paes Usai Resmi Menjadi WNI, Juara AFF?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024