Bolatimes.com - Kiper Persela Lamongan, Dwi Kuswanto, harus mengakhiri permainannya lebih cepat di laga melawan Persija pada pekan ke-4 Liga 1 2021, Jumat (24/9/2021) malam WIB.
Dalam laga tersebut, Dwi Kuswanto tampil sebagai starter. Sayangnya, dia mengalami benturan cukup keras dengan Nasir pada babak pertama.
Kiper berusia 36 tahun itu sempat mendapatkan perawatan dari tim medis. Tim medis sebenarnya sudah meminta untuk melakukan pergantian, tapi sang pemain tetap ingin melanjutkan pertandingan.
Baca Juga:
Agen Beri Kode ke PSSI, Bek FC Twente Mees Hilgers Siap Bela Timnas?
Imbasnya, Dwi Kuswanto akhirnya tumbang dan tidak bisa melanjutkan pertandingan. Saat ditandu keluar lapangan, dia sempat muntah hingga akhirnya dibawa oleh ambulans yang bersiap di Stadion Pakansari, Bogor.
Pada akhirnya, Dwi Kuswanto terpaska digantikan. Posisi kiper Persela kemudian diisi oleh Ravi Murdianto.
Pasca-laga, Persela kemudian membagikan info terkait kondisi Dwi Kuswanto melalui akun Instagram resminya pada Sabtu (25/9/2021).
Baca Juga:
Digaet Tiffany & Co, Emma Raducanu Mulai Menuju Atlet Putri Terkaya Dunia
"Benturan yang dialami di babak pertama mengakibatkan pandangan kabur, tim medis sebenarnya sudah minta untuk pergantian, namun pemain tetap ingin melanjutkan pertandingan," tulis Persela.
"Dari observasi ct scan semalam kondisinya aman, rogsen cervical juga aman. Saat ini pemain istirahat di hotel. Lekas pulih cak Wi," tutupnya.
Sementara itu, pertandingan ini akhirnya dimenangkan oleh Persija dengan skor 2-1. Dua gol Persija dicetak Marko Simic dan Alfriyanto Nico, sedangkan Persela hanya mampu membalasnya lewat Ivan Carlos.
Baca Juga:
Termasuk Messi, Ini 7 Pemain Top yang Mendapat Kartu Merah di Laga Debut
Berkat hasil ini, Persija merangsak naik ke posisi enam klasemen Liga 1 2021 dengan perolehan 6 poin. Sementara Persela masih tertahan di posisi ke-13 yang mengumpulkan 3 poin.
Berita Terkait
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024