Bolatimes.com - Bos Rans Cilegon FC, Raffi Ahmad, membagikan bocoran terkait bus yang akan dipakai timnya. Bus yang disponsori Crazy Rich Malang, Gilang Widya itu sedang dimodifikasi.
Hal tersebut diketahui dari unggahan akun Instagram Raffi Ahmad pada Jumat (16/7/2021). Dalam potretnya itu, terlihat bus Rans Cilegon FC sedang digarap oleh para mekanik.
Terlihat juga logo J99. Sebab, bus Rans Cilegon FC ini memang disponsori oleh Crazy Rich Malang yang punya bisnis karoseri Juragan 99.
Baca Juga:
Heboh! Maria Vania Buka Baju Depan Kamera, Netizen Kaget Ada Tato
"Coming soon! Bus Rans Cilegon FC gak sabar. Kapan Launching mas @juragan_99?" tulis Raffi Ahmad di keterangan postingannya.
Sontak unggahan Raffi Ahmad langsung mencuri perhatian dari para netizen. Mereka memberikan dukungan kepada suami Nagita Slavina tersebut dan ada yang menyebut busnya sekelas Eropa.
"keren double decker bus mirip klub Eropa." komentar ivanprawoto.
Baca Juga:
Jadwal Liga Italia 2021/2022 Dirilis, Pekan Pertama Ada Inter Vs Genoa
"Gokil bis tingkat," tulis mhmdadtya.
"Wih double decker ya," seru shafwanaz5247.
Sementara itu, Rans Cilegon FC sendiri akan berkompetisi di Liga 2 Indonesia. Kompetisi Liga 2 Indonesia dijadwalkan mulai pada September 2021.
Baca Juga:
Kelakuan Aneh Jose Mourinho usai Jadi Pelatih Baru AS Roma
Kendati demikian, masih belum kepastian kompetisi sepak bola di Indonesia bakal digulirkan. Pasalnya, situasi pandemi masih belum membaik.
PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) menyatakan siap menyesuaikan kembali jadwal Liga 1 dan 2 Indonesia musim 2021-2022 andai pemerintah memutuskan memperpanjang PPKM Darurat Jawa-Bali.
"Kami menghormati apapun keputusan pemerintah. Nantinya pasti PSSI dan LIB akan berkomunikasi dengan 'stakeholder' terkait, seperti BNPB, Polri untuk berdiskusi, meminta arahan dan menyusun jadwal baru," ujar Direktur Operasional LIB Sudjarno seperti dilansir Antara, Rabu (14/7/2021).
Baca Juga:
Maria Vania Pose Seksi saat Renang, Netizen Soroti Bikininya
"Jadi sampai sekarang jadwalnya masih sesuai hasil rapat manajer pada Juli 2021, yaitu dimulai Agustus. Akan tetapi, kami belum mengetahui kebijakan pemerintah seperti apa perkembangannya. Tentu kami akan menyikapinya dengan federasi," tutur Sudjarno.
Berita Terkait
-
Persita Tangerang Blacklist Seumur Hidup Oknum Suporter yang Serang Bus Persis Solo
-
Daftar Insiden Terbaru Pelemparan Bus di BRi Liga 1, dari Arema FC hingga Persis Solo
-
Persita Tangerang Pastikan Oknum Suporter Sudah di Kantor Polisi, Netizen: Kami Tunggu Bukti-bukti
-
Presiden Persita Tangerang Malu Lihat Oknum Suporter Timnya Lempari Batu Bus Persis Solo
-
Insiden Pelemparan Bus Persis Solo Temui Titik Terang, Dua Oknum Suporter Diamankan
-
Bus Persis Solo Dilempari Batu di Tangerang, Eks Bundesliga Kasih Tanda Jempol ke Bawah
-
Timbulkan Korban Luka-luka, Begini Kronologi Bus Arema FC Diserang Oknum Suporter usai Tumbang Lawan PSS Sleman
-
PSSI Minta Maaf usai Bus Timnas Thailand Dirusak Oknum Suporter di SUGBK
-
Bus Timnas Thailand Diserang, Shin Tae-yong Wanti-wanti Suporter
-
Bus Timnas Thailand Diserang Oknum Suporter, Polisi Turun Tangan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024