Bolatimes.com - PSM Makassar baru saja memetik kemenangan 2-1 atas wakil Filipina, Kaya FC dalam partai keempat Grup H Piala AFC 2019. Gol skuat Juku Eja dicetak oleh Rizky Pellu pada menit ke-21 dan Eero Markkanen tiga menit kemudian.
Kendati menang, sebagian anak asuh Darije Kalezic itu tak bisa menyumbangkan suaranya dalam Pemilu 2019 atau Pilpres 2019 hari ini, Rabu (17/4/2019). Hal itu dikarenakan waktu yang tidak memungkinkan.
Sebagai informasi, pencoblosan yang disiapkan oleh KBRI di Filipina sendiri berlangsung pada 14 April lalu. Di hari yang sama juga, Rizky Pellu dan kawan-kawan baru tiba di Filipina.
Baca Juga:
Harga Joey Suk Terlalu Tinggi, Bos Persija Jakarta Angkat Tangan
"Tim sudah di Bacolod City (kota di Filipina) sejak 14 April. Namun kami tidak sempat untuk ikut. Di tanggal itu juga pemilihan (yang disiapkan oleh KBRI) di Filipina," ungkap Media Officer PSM Makassar, Sulaiman Karim seperti dikutip dari Suara.com.
Sulaiman mengatakan, setidaknya ada sekira 15 pemain lokal yang terpaksa tidak ikut berpartisipasi di Pemilu 2019. Tentu, ada perasaan kecewa yang dialami para pemain tersebut.
"Di sini (PSM) ada sekitar 15 pemain (lokal) yang sebenarnya punya hak suara," kata Sulaiman.
Baca Juga:
Berikut Jadwal Leg Kedua Perempatfinal Liga Champions Dini Hari Nanti
Laga kontra Kaya FC sore ini sendiri merupakan pertemuan kedua. Sebelumnya, PSM dan Kaya FC bermain imbang 1-1 pada laga ketiga yang berlangsung di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor pada 2 April lalu.
Dengan kemenangan ini, PSM Makassar memuncaki klasemen sementara Grup H Piala AFC 2019. Sekaligus membuka peluang untuk lolos ke babak selanjutnya.
Baca Juga:
Sebut Sah Usai Mencoblos, Jonatan Christie Buat Netizen Ingin Dinikahi
Berita Terkait
-
Eks Pelatih PSM Makassar Ukir Sejarah di Piala Asia 2023, Bawa Tajikistan Melaju ke Babak 16 Besar
-
Didepak Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia Yance Sayuri Curhat Begini, Bikin Baper!
-
Yance Sayuri Batal TC di Turki, Disebut Lebih Loyal ke PSM Dari Pada Timnas Indonesia
-
Bernardo Tavares Beri Sinyal Susul Victor Mansaray Hengkang Dari PSM, Bakal melatih di Malaysia?
-
Gaji Ditunggak, Victor Mansaray Hengkang dari PSM Makassar, Merasa Dibohongi dan Dikhianati
-
Kiper PSM Reza Arya Dilarikan ke RSUD Usai Jalani Laga Lawan Bhayangkara FC, Akibat Benturan Dengan Witan
-
PSM Makassar Alami Krisis Finansial Jadi Sorotan Media Vietnam: PSM Mogok Kerja
-
Laga Liga 1 Hari Ini! Bali United Berpeluang Kudeta Posisi Persib Bandung
-
PSM Makassar Alami Krisis, Gaji Pemain dan Staf Nunggak Hingga Lima Bulan Belum Dibayar
-
Tak Mampu Kalahkan Persib, Pelatih PSM Akui Seperti sedang Berperang di Palestina
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024