Bolatimes.com - Pemain Borneo FC, Titus Bonai memutuskan untuk mengakhiri karier di dunia sepak bola dan berpindah ke lapangan yang lebih kecil bersama tim futsal Pelindo IV Permata Indah FC.
Mantan pemain timnas Indonesia itu kembali ke lapangan futsal setelah menyelesaikan kompetisi di Liga 1 2018 yang akan berakhir pada pekan ini.
Pertandingan anatara Borneo FC melawan PS Tira di Stadion Segiri, Samarinda, Kalimantan Timur, Minggu (9/12/2018) akan menjadi pertandingan terakhir Titus Bonai di lapangan rumput hijau.
Baca Juga:
Derby d'Italia, Crespo Jagokan Juventus daripada Mantan Klub
''Nah ini dia, boom! resmi, Titus Bonai akan bergabung dengan Pelindo IV Permata Indah FC setelah menyelesaikan Liga 1 awal bulan ini, kaks mau comeback di futsal pro badarah,'' kata oficial Pelindo IV.
Belum ada keterangan resmi terkait nilai dan durasi kontrak yang dikeluarkan Pelindo IV untuk memboyong Tibo dari Borneo FC.
Tibo bisa saja lebih fokus bermain di Pelindo IV untuk mengarungi Pro Futsal League 2019 dan absen di Liga 1 musim depan. PFL 2019 sendiri akan dimulai pada Desember 2018.
Baca Juga:
Alasan Jose Mourinho Setelah Hampir Kalah dari Arsenal
Pelindo IV Permata Indah FC akan mengarungi Grup A PFL 2019 bersama Bintang Timur Surabaya, IPC Pelindo II Jakarta, Kancil BBK Pontianak, Halus FC Jakarta, Black Steel Manokwari, Futsal Kota Metro Lampung, dan Bifor FC Jayapura.
Sementara di Grup B terdapat Giga FC Kota Metro Lampung, Pegasus FC Sambas, Cosmo FC Jakarta, SKN FC Kebumen, Vamos Mataram, Bara Kaltim, Devina FC Jakarta, Young Rior FC.
Baca Juga:
Jadwal Lengkap Pekan Terakhir Liga 1, Persija & PSM Main Bareng
Berita Terkait
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024