Bolatimes.com - Timnas Indonesia U-23 semakin dekat dengan target untuk minimal menginjak partai semifinal Asian Games 2018. Skuat Garuda telah dipastikan lolos ke babak 16 besar.
Kendati demikian, pasukan Luis Milla masih harus melakoni laga terakhir penyisihan Grup A Asian games 2018 dengan melawan Hong Kong di Stadion Patriot, Bekasi, Senin (20/8/2018).
Pada laga tersebut Hansamu Yama dan kolega wajib untuk meraih kemenangan. Hal ini demi mengambil alih posisi puncak Grup A dari Palestina agar terhindar dari tim kuat di babak 16 besar.
Baca Juga:
Pemain Bernilai Rp 4,9 T Diparkir Barcelona kala Kontra Alaves
Jika Indonesia lolos ke babak 16 besar sebagai juara Grup A, mereka akan menghadapi Uni Emirates Arab (UEA) yang memastikan lolos sebagai peringkat tiga terbaik Grup C.
Selama bertarung di Grup C, UEA hanya meraih satu kemenangan dan menelan dua kekalahan. Mereka juga telah kebobolan empat gol dan baru mencetak empat gol dari tiga pertandingan.
Namun, andai skuat Garuda menelan hasil imbang atau kekalahan saat berjumpa Hong Kong, Indonesia akan lolos dengan status peringkat terbaik Grup A.
Baca Juga:
Tinggalkan AC Milan, Andre Silva Mengamuk di Sevilla
Kondisi ini akan sangat memungkinkan menghadapi tim kuat, Cina yang lolos sebagai juara Grup C tanpa kekalahan. Tak hanya itu, Indonesia juga perluang berjumpa Uzbekistan yang juarai Grup B dengan poin sempurna.
Meski begitu, Cina akan menjadi negara yang berpeluang besar sebagai lawan Indonesia andai lolos sebagai peringkat tiga terbaik.
Berikut skema babak 16 besar Asian Games 2018.
Baca Juga:
Rezaldi Inginkan Dukungan Penuh Suporter Saat Hadapi Hong Kong
Berita Terkait
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Irak di Perebutan Posisi ketiga Piala Asia, Optimis Olimpiade Paris 2024?
-
Cara Aman Shin Tae-yong Tak Dipecat, Skenario Ini Terbongkar
-
Pratinjau Laga India vs Uzbekistan di Piala Asia, Prediksi Skor, H2H, hingga Susunan Pemain
-
Timnas Indonesia Pertama Mentas di Piala Asia U-23 2024, Suporter Soroti Target PSSI ke STY
-
Timnas Indonesia Berada di Grup A, Inilah Jadwal Piala Asia U-23 2024 Qatar
-
Jadi Sorotan Netizen, Timnas Indonesia U-23 Skuad Termahal Kedua di Group A Piala AFC 2024 Qatar
-
Daftar Tim yang Lolos Perempat Final Asian Games 2022,Timnas Indonesia U-24 Gagal Ukir Sejarah
-
Asian Games 2022: Timnas Indonesia U-24 Kalah 0-2 dari Uzbekistan, Gol Ramadhan Sananta Dianulir
-
Link Siaran Langsung Timnas Indonesia U-24 vs Uzbekistan di Asian Games, Kick-off Sore Ini
-
Prediksi Timnas Indonesia U-24 vs Uzbekistan di 16 Besar Asian Games 2022, Lengkap Rekor Pertemuan dan Link
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024