Bolatimes.com - Barcelona dan Atletico Madrid bak rekan bisnis yang selalu memberi keuntungan satu sama lain dalam hal pembelian pemain, setidaknya ada 5 pemain yang masuk transaksi mereka hingga saat ini.
Lintas perdagangan pemain antara Barcelona dan Atletico Madrid tak pernah sepi, bahkan di awal tahun 2023 sudah berlangsung.
Tak sedikit pemain yang menjadi korban bisnis kedua klub asal Spanyol ini, setidaknya ada 5 pemain ternama Eropa dalam transaksi mereka.
Baca Juga:
Link Live Streaming Madura United vs Persib Bandung di BRI Liga 1, Kick Off 18.30 WIB
Lantas siapa saja para pemain tersebut? berikut lima pemain yang pernah jadi komoditi jual-beli Barcelona dan Atletico Madrid.
1. Luis Garcia
Nama Luis Garcia melambung saat membela Liverpool, meskipun pemain asal Spanyol ini ternyata langganan klub-klub besar Negeri Matador.
Luis Garcia pernah dipinjamkan Barcelona ke Atletico Madrid pada musim 2002-2003, torehan manis dicatatkannya dengan mengemas 9 gol dari 30 laga.
Meski begitu Atletico Madrid tak memilih opsi mempermanenkan sang pemain, hingga pada musim 2003-2004 ia kembali ke Camp Nou.
2. David Villa
Baca Juga:
Shayne Pattynama Sumpah WNI Pekan Depan, Ketum PSSI Dielukan Netizen
David Villa didatangkan Barcelona dari Valencia, masa keemasan bersama Blaugrana diraih dengan sederet trofi bergengsi Eropa, termasuk gelar Liga Champions.
Sebelum pindah ke Atletico Madrid pada 2013-2014, sebagai pengganti Falcao meski hanya satu tahun Villa mampu menorehkan 15 gol dan 5 assist dari 47 laga.
3. Luis Suarez
Penyerang Uruguay didatangkan Barcelona dari Liverpool, hadir sebagai pelengkap trio mematikan Barcelona pada jamannya bersama Lionel Messi dan Neymar.
Hingga pada musim 2020-2021, Suarez terdepak dari skuad Barcelona asuhan Ronald Koeman dan dijual ke Atletico Madrid.
Selama dua musim membela Atletico, Suarez berhasil mencatatkan 34 gol dan 6 assist dalam 83 pertandingan di semua kompetisi.
Barcelona merogoh gocek cukup dalam demi mendatangkan Griezmann dari Atletico Madrid meskipun di awal musim 2021-2022 ia dikembaikan ke klub lamanya.
Berstatus pemain pinjaman dari Barcelona, magis Griezmann saat bersama Atletico tak keluar hingga berujung cibiran dan makian untuk pemain asal Prancis ini.
Di awal tahun 2023, Barcelona dan Atletico kembali memastikan transaksi yang sukses dijalankan lewat Memphis Depay.
Pemain asal Belanda itu memilih pindah ke Atletico Madrid setelah ditebus dengan mahar 3 juta euro atau sekitar Rp48 miliar.
Berita Terkait
-
Miroslav Fernando Kembangkan Talenta di Eropa usai Terpental dari Seleksi Timnas Indonesia U-16
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Simeone Ketagihan Permalukan Real Madrid, Los Blancos Punya Catatan Apik Jelang Bentrok Lawan Atletico
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Hasil UCL: FC Barcelona Mirip Manchester United tapi Beda Nasib Saja
-
Joao Felix Tak Hormati Atletico Madrid dan Sindir Diego Simeone? Striker FC Barcelona Bicara soal Selebrasinya
-
Gavi Menangis Saat Spanyol vs Georgia, RFEF Konfirmasi Bintang Barcelona Cedera Serius
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter