Bolatimes.com - Kiper Malaysia U-19, Syahmi Adib Haikal, membuktikan perkataannya untuk lolos ke final Piala AFF U-19 2022 setelah mengalahkan Vietnam tanpa ampun di babak semifinal.
Pada awal kompetisi Piala AFF U-19 2022, kiper Malaysia U-19 sempat sesumbar. Ia mengatakan timnya bisa bersaing menghadapi timnas Indonesia U-19 dan Vietnam U-19 yang disebut sebagai calon juara.
"Saya mau melawan dua pasukan itu (Indonesia dan Vietnam) karena mereka punya gaya bermain yang cukup bagus. Ditambah itu akan memberikan perlawanan sengit untuk Malaysia," ucap Syahmi Adib Haikal dikutip dari hmetro.com.my
Baca Juga:
Karma 'Curangi' Indonesia, Vietnam Kena Bantai 0-3 di Semifinal Piala AFF U-19 2022
Pada akhirnya Malaysia U-19 bertemu Vietnam U-19 di babak semifinal. Pertandingan itu digelar pada hari ini, Rabu (13/7/2022) sore WIB di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi.
Hasilnya mengejutkan karena tim asuhan Hassan Sazali mampu menang telak dari anak didik Dinh The Nam di babak semifinal Piala AFF U-19 2022. Malaysia U-19 menang dengan skor 3-0.
Ini merupakan pembuktian ucapan Syahmi Adib Haikal yang juga tampil kokoh dalam laga menghadapi Vietnam U-19. Nguyen Quoc Viet dkk tampil mendominasi laga.
Baca Juga:
Jepang Pesimis Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023, Keuntungan bagi Indonesia?
Gawang Syahmi Adib Haikal tak jarang mendapatkan teror. Namun, ia berhasil tampil solid menjaga gawangnya dari kebobolan.
Malaysia U-19 sendiri mengandalkan serangan balik dan terbukti manjur karena bisa menjebol Vietnam U-19 dengan tiga gol.
Berkat hasil ini, Malaysia U-19 pun melaju ke final Piala AFF U-19 2022. Nantinya mereka akan menghadapi pemenang antara Laos U-19 atau Thailand U-19.
Baca Juga:
Edin Dzeko Tolak Pinangan Juventus, Pilih Bertahan di Inter Milan
Berita Terkait
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Termotivasi Era Evan Dimas, Dony Tri Pamungkas Ingin Juara Piala AFF U-19 2024
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
Gantikan Nadeo, Ernando Ari Sudah Gabung Latihan di Vietnam
-
Krisis Pemain Jelang Lawan Vietnam, STY Gercep Panggil Ferrari dan Irianto
-
Timnas Indonesia dalam Bahaya, Lawan Vietnam harus Kehilangan 5 Pilar Penting
-
BREAKING NEWS: Gelandang Persib Marc Klok Tinggalkan Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter