Bolatimes.com - Tak butuh waktu lama bagi Ajax Amsterdam untuk mendapatkan pelatih baru sepeninggal Erik ten Hag yang hijrah ke Manchester United. Terkini, mereka resmi menunjuk Alfred Schreuder jadi nakhoda tim.
Alfred Schreuder dikontrak Ajax Amsterdama selama dua tahun. Saat ini pelatih 49 tahun itu di ambang membawa Club Brugge menjuarai Liga Belgia.
Schreuder adalah asisten Ten Hag di Ajax selama 18 bulan dan asisten Ronald Koeman di Barcelona musim lalu.
Baca Juga:
Masih Ada Dua Laga, Menang Harga Mati Buat Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2021
Dia pernah menjadi pelatih kepala klub Twente dan Hoffenheim serta Brugge sejak Januari tahun ini.
Brugge bangkit dari ketertinggalan untuk memimpin klasemen Liga Belgia pada tahap akhir musim dan bakal segera memastikan gelar jika menang Minggu pekan ini.
"Menjadi pelatih kepala Ajax adalah sebuah kehormatan dan kesempatan besar bagi saya, yang saya sambut dengan kedua tangan. Saya ingin mempersembahkan hadiah di Amsterdam bersama tim yang memainkan sepakbola atraktif ini," kata Alfred Schreuder, dilansir dari laman resmi klub.
Baca Juga:
Hasil Liga Spanyol: Real Madrid, Real Sociedad dan Villarreal Kompak Pesta Gol
"Dengan keseimbangan yang baik antara pemain top berpengalaman dan talent hebat lainnya. Namun pertama sekali saya ingin menyelesaikan musim dengan sukses bersama Club Brugge. Saya akan melakukan semua yang saya bisa guna mewujudkannya,'' pungkasnya.
Berita Terkait
-
Manchester United Alami Dua Kekalahan Beruntun, Ruben Amorim Dipecat?
-
4 Alasan Man United Harus Singkirkan Erik ten Hag
-
Ini Nilai Biaya Gila jika Manchester United Benar-Benar Ingin Singkirkan Pelatih Ten Hag
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
-
Manchester United Makin Terpuruk, Erik Ten Hag Tenggelamkan Setan Merah di Neraka Liga Inggris?
-
Ruh Setan Merah Benar-Benar Mati, Manchester United Lawan Tim Papan Bawah Saja Kalah
-
Pengalaman Thomas Doll Berhadapan Dengan Erik ten Hag dan Jurgen Klopp, Doll Punya Catatan Bagus
-
Kevin Ray Mendoza Sabet Penghargaan, Lini Depan Persib dan Manchester United Kena Sindir
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Pecah Rekor, Erling Haaland Perpanjang Kontrak 10 Tahun di Manchester City
-
Hasil Drawing Piala Dunia Antarklub 2025, Grup G Seram
-
Diminati Man City, Tijjani Reijnders: Saya Akan Tandatangani Kontrak Baru di AC Milan
-
Tragedi Memilukan! Buntut Kontroversi Wasit, Bentrokan Suporter Tewaskan Puluhan Orang
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin