Bolatimes.com - Barcelona segera mendapat sponsor utama baru, yakni perusahaan streaming musik Spotify. Sebagai bagian kesepakatan, nama Camp Nou akan berganti nama.
Dilaporkan, kesepakatan bernilai 280 juta euro sudah disepakati pihak Barcelona maupun Spotify. Blaugrana pun sudah setuju untuk mengubah nama resmi kandang kebanggaan mereka, yakni Stadion Camp Nou.
Diklaim media Spanyol RAC1, nama resmi stadion Barcelona akan menjadi 'Estadio Spotify Camp Nou'.
Baca Juga:
Hasil Coppa Italia: Hajar Lazio 4-0, AC Milan Jumpa Inter di Semifinal
Camp Nou dibangun pada tahun 1954 silam untuk menggantikan Camp de Les Corts, yang menjadi kandang Barceloba sebelumnya.
Barca meninggalkan Camp de Les Corts, karena tidak memiliki area lagi untuk diperluas dengan maksimal hanya berkapasitas 48 ribu orang.
Sempat bernama Estadi de Barcelona, stadion berkapasitas 99.354 itu lantas berubah nama jadi Camp Nou pada tahun 2000 lalu.
Baca Juga:
Hasil Liga Inggris: Manchester City Menang, Tottenham Keok
Dan semenjak diresmikan sebagai Camp Nou, sampai detik ini belum pernah ada pergantian nama. Venue tersebut praktis menjadi saksi kesuksesan Blaugrana --julukan Barcelona-- selama bertahun-tahun.
Berita Terkait
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Hasil UCL: FC Barcelona Mirip Manchester United tapi Beda Nasib Saja
-
Joao Felix Tak Hormati Atletico Madrid dan Sindir Diego Simeone? Striker FC Barcelona Bicara soal Selebrasinya
-
Gavi Menangis Saat Spanyol vs Georgia, RFEF Konfirmasi Bintang Barcelona Cedera Serius
-
Spanyol Menang, Bintang Muda FC Barcelona Alami Cedera Serius
-
Arkhan Kaka Lampaui Wonderkid FC Barcelona di Piala Dunia U17, Ini Perbandingan Statistiknya
-
5 Pemain Piala Dunia U-17 2023 Diprediksi Bisa Jadi Bintang Masa Depan, Ada Titisan Messi dan Striker FC Barcelona
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter