Bolatimes.com - Paris Saint-Germain (PSG) menggebrak dalam urusan transfer musim ini. Paling nyata, tentu saja menghadirkan Lionel Messi dari Barcelona.
Menariknya, kedatangan Messi ke PSG didapatkan secara gratis. Ini juga sebuah keuntungan mengingat performa dan nama besar La Pulga, mestinya Les Parisiens merogoh kocek dalam untuk mendatangkannya.
Nah, tak hanya Messi, ada sejumlah pemain berstatus bintang yang juga didapatkan PSG musim ini. Berikut rangkumannya untuk Anda:
Baca Juga:
Segrup Bareng Indonesia di Piala AFF, Pelatih Vietnam: Semua Lawan Tangguh
Gini Wijnaldum merupakan pemain pertama yang didatangkan PSG di bursa transfer musim panas lalu. Eks pemain Liverpool ini juga didatangkan dengan gratis.
Keuntungan yang didapatkan PSG juga lantaran Gini tak memperpanjang masa baktinya di Anfield. Selain itu, rumor beredar, gaji yang tak sesuai dengan ekspektasinya mengiringi langkah Gini ke Paris.
Baca Juga:
Putus Cinta, Mason Mount Tampil Buruk saat Chelsea Kalahkan Tottenham
2. Sergio Ramos
Tak ada yang menyangka Ramos akan meninggalkan Real Madrid. Sebab, dirinya dianggap legenda karena nyaris 16 musim membela Si Putih.
Namun, lantaran ketidakcocokan kerja sama dengan Madrid membuat Ramos pergi. Sial buat Madrid, dia dilepas dengan free transfer dan oleh PSG kesempatan memboyong sang pemain tak disia-siakan.
Baca Juga:
4 Insiden Pertengkaran Lionel Messi dengan Pelatih Klubnya Sendiri
Donnarumma merupakan pemain berlabel bintang ketiga yang didatangkan PSG. Usai tak ada kata sepakat dengan AC Milan terkait perpanjangan kontrak, penjaga gawang Timnas Italia ini memilih hengkang.
PSG lagi-lagi mendapat durian runtuh. Sebab, mereka tak perlu merogoh kocek dalam lantaran mereka mendapatkannya secara gratis.
Baca Juga:
Usai Disanksi, Bruno Silva Kembali Berlatih bersama PSIS Semarang
4. Lionel Messi
Sama seperti Ramos, tak ada yang menyangka Messi akan hengkang dari Barcelona. Sudah sejak usia dini, La Pulga sudah berbakti buat El Barca.
Namun, perpisahan itu akhirnya tiba juga. Banyaknya ketidaksamaan visi dan misi membuat Messi hengkang.
Di PSG, Messi diberi kontrak 2 musim. Hanya, dalam klausulnya akan ada perpanjangan kontrak satu musim.
Berita Terkait
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Top Skor Piala Asia 2023: Striker Thailand dan Winger PSG asal Korea Selatan Pimpin Klasemen
-
5 Pemain Piala Dunia U-17 2023 Diprediksi Bisa Jadi Bintang Masa Depan, Ada Titisan Messi dan Striker FC Barcelona
-
Sejumlah Nama Bintang Dunia Tercatat Alumni Piala Dunia U-17, Siapa Saja
-
Piala Dunia U-17: Maroko Bawa Pemain Terbaik, Termasuk Wonderkid PSG dan Juventus
-
Usai Dicoret Bima Sakti, Lionel Sinathrya Justru Promosi ke Paris Saint-Germain U-19
-
Dicoret Timnas Indonesia U-17, Lionel Sinathrya Langsung Gabung PSG
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter