Bolatimes.com - Putra tertua Lionel Messi, Thiago Messi, secara brutal memberikan balasan menohok ketika ada fans Barcelona yang mencoba menghina ayahnya.
Lionel Messi menggelar konferensi pers perpisahan dengan Barcelona yang penuh emosional pada Minggu (8/8/2021). Para fans pun memadati area luar Camp Nou untuk memberikan penghormatan kepada La Pulga.
Bukan hanya di Camp Nou saja, ada sebagian fans Barcelona yang berkumpul di luar rumah Messi. Kendati demikian, fans yang datang tidak semuanya akan memberikan penghormatan.
Baca Juga:
Ada Masalah Pribadi, 3 Asisten Shin Tae-yong Resmi Mundur dari Timnas
Buktinya ada salah satu fans yang berteriak untuk menghina Messi. "Di mana Messi? kami akan menertawakannya," ucap salah satu fans yang teriak di luar rumah Messi.
Namun siapa sangka, teriakkan fans tersebut langsung mendapatkan balasan menohok dari putra sulung Messi, Thiago.
"Dan saya akan menertawakan ayahmu," jawab Thiago Messi membalas teriakan fans tersebut yang kemudian disambut tawa.
Baca Juga:
Kisah Cinta Lautaro Martinez dan Agustina, Pacaran Gara-gara Wanda Nara
Sementara itu, Thiago Messi juga sangat sedih saat ayahnya harus meninggalkan Barcelona. Dalam konferensi pers perpisahannya Messi, Thiago tidak tahan melihat sang auah menangis.
Bahkan dia tampak marah dan menutup telinganya ketika orang-orang bertepuk tangan kepada Messi. Hal tersebut memang wajar karena Thiago merupakan anak yang tumbuh besar di Barcelona.
Baca Juga:
Liga Tidak Jelas, Dragan Djukanovic Putuskan Hengkang dari PSIS Semarang
Thiago juga kerap diajak menonton langsung pertandingan Messi di Camp Nou. Apalagi, Thiago juga masuk ke akademi Barcelona pada 2016 silam.
Kini transfer Messi masih simpang siur. Sebab, Messi dikabarkan akan bergabung ke PSG usai konferensi pers perpisahannya dengan Barcelona.
Akan tetapi, Messi belum menampakkan batang hidungnya di Paris. Bahkan belum lama ini muncul rumor bahwa La Pulga malah bisa bertahan di Barcelona.
Baca Juga:
Pamer Foto Cristiano Ronaldo, Georgina Rodriguez 'Ngiler'
Berita Terkait
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Hasil UCL: FC Barcelona Mirip Manchester United tapi Beda Nasib Saja
-
Joao Felix Tak Hormati Atletico Madrid dan Sindir Diego Simeone? Striker FC Barcelona Bicara soal Selebrasinya
-
Gavi Menangis Saat Spanyol vs Georgia, RFEF Konfirmasi Bintang Barcelona Cedera Serius
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter