Bolatimes.com - Lika-liku transfer Jadon Sanche menuju Manchester United telah menemui titik terang. Kabar terbaru, winger 21 tahun itu sepakat gabung ke Old Trafford pada bursa transfer musim panas ini.
Kubu Manchester United akhirnya melemparkan tawaran perdana kepada Borussia Dortmund untuk bisa mengamankan servis Sancho. Menurut jurnalis kenamaan Fabrizio Romano, Setan Merah mengajukan harga senilai 70 juta euro (sekira Rp1,2 triliun).
Sayang, tawaran perdana tersebut ditolak mentah-mentah oleh kubu Dortmund hari ini. Menurut Romano, klub Bundesliga Jerman itu keukeuh membanderol Sancho di angka 90 juta euro sekira (Rp1,6 triliun).
Baca Juga:
Ajaib! Diego Llorente Sudah Dinyatakan Negatif COVID-19 Selang Sehari
Meski demikian, Sancho sendiri diklaim sudah mencapai kesepakatan personal dengan kubu Manchester United. Yang mana pemain jebolan akademi Manchester City itu setuju untuk meneken kontrak berdurasi lima tahun, yakni hingga musim panas 2026.
Selain itu, Sancho sudah menyepakati besaran gaji yang ditawarkan Manchester United dan juga detail-detail kontrak lainnya.
Selanjutnya, negosiasi antara kedua kubu pun diyakini akan berlanjut dalam beberapa hari ke depan, dengan Manchester United dipercaya akan menaikkan penawaran mereka.
Baca Juga:
Celine Evangelista Main Basket Bareng Anak, Warganet: Hot Mom!
Sancho sendiri kini tengah fokus mempersiapkan diri bersama Timnas Inggris untuk Euro 2020. Pasukan Tiga Singa tergabung di Grup D bersama Kroasia, Skotlandia dan Republik Ceko.
Jadon Sancho dan kawan-kawan akan memulai kampanye di Euro 2020 dengan menghadapi Kroasia. Laga tersebut akan digelar di Wembley pada 13 Juni mendatang.
Baca Juga:
Punya Pelatih Baru, Persija Tunjuk Eks Asisten Antonio Conte Angelo Alessio
Berita Terkait
-
Manchester United Alami Dua Kekalahan Beruntun, Ruben Amorim Dipecat?
-
Ini Nilai Biaya Gila jika Manchester United Benar-Benar Ingin Singkirkan Pelatih Ten Hag
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
-
Timnas Italia Diperkuat Pemain Veteran, Begini Peluangnya di Euro 2024
-
Membedah Peta Kekuatan Timnas Inggris di Euro 2024, Potensi Lolos 16 Besar hingga Lawan yang Dihadapi
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Manchester United Makin Terpuruk, Erik Ten Hag Tenggelamkan Setan Merah di Neraka Liga Inggris?
-
Ruh Setan Merah Benar-Benar Mati, Manchester United Lawan Tim Papan Bawah Saja Kalah
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Pecah Rekor, Erling Haaland Perpanjang Kontrak 10 Tahun di Manchester City
-
Hasil Drawing Piala Dunia Antarklub 2025, Grup G Seram
-
Diminati Man City, Tijjani Reijnders: Saya Akan Tandatangani Kontrak Baru di AC Milan
-
Tragedi Memilukan! Buntut Kontroversi Wasit, Bentrokan Suporter Tewaskan Puluhan Orang
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin