Bolatimes.com - Juventus dikabarkan mulai mengintai tiga pemain bintang Inggris di jendela transfer musim dingin 2020 mendatang. Hal itu tak lain untuk memuluskan rencana tim meraih Scudetto ke-9 kalinya di musim 2019/20.
Skuat asuhan Maurizio Sarri berhasil menundukkan Genoa pada lanjutan Serie A 2019/20 dengan skor 2-1 di Allianz Arena, Kamis (31/10/2019) dini hari WIB. Dua gol tuan rumah ditorehkan Leonardo Bonucci dan Cristiano Ronaldo. Sedangkan satu gol Genoa diciptakan Christian Kouame.
Raihan tiga poin penuh berhasil membawa Si Nyonya Tua memuncaki klasemen sementara Liga Italia. Hasil tersebut sukses menggeser Inter Milan yang sebelumnya menempati posisi tersebut.
Baca Juga:
Tandang ke Markas Kalteng Putra, Persib Boyong 22 Pemain
Paham dengan ambisi rivalnya untuk meraih gelar Juara Serie A 2019/20, Juventus membuat strategi untuk mempertahankan gelar scudetto ke-9 kalinya di musim ini. Bianconeri dikabarkan mengintai tiga bintang Inggris di jendela transfer musim 2020 mendatang, seperti dikutip dari Foxsportsasia.
Tiga nama tersebut antar lain, penyerang Liverpool, Mohamed Salah, gelandang serta penyerang Tottenham Hotspur, Christian Eriksen dan Son Heung-min.
Bukan tanpa alasan tiga nama besar tersebut muncul dalam daftar beli Maurizio Sarri. Pasalnya, Si Nyonya Tua kerap kesulitan meraih kemenangan di musim ini. Meski belum menelan kekalahan sekalipun, hasil akhir pertandingan didominasi dengan angka 2-1.
Baca Juga:
Resmi! Aji Santoso Jadi Pelatih Persebaya Surabaya
Sarri menilai jika produktivitas lini serang Juventus tak begitu baik. Dikutip dari Flashscore, Juventus hanya dua kali meraih kemenangan dengan jumlah gol lebih dari dua. Yakni saat menghadapi Napoli (4-3) dan Bayer Leverkusen (3-0).
Berbeda dengan rivalnya, Inter Milan memiliki hasil akhir pertandingan yang lebih tinggi. Nerazzurri tercatat mengemas lebih dari dari dua gol di beberapa pertandingan. Empat dari 10 laga yang mereka lakoni sukses mengemas tiga gol bahkan lebih.
Baca Juga:
Liverpool Ancam Mundur dari Piala Liga Inggris, Ini Alasannya
Berita Terkait
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Marselino Ferdinan Namanya Dipajang dengan Son Heung Min hingga Membuat Pemantau Bakat Terkesima
-
Gelandang Persib Kenang Pengalaman dan Tekanan di Si Nyonya Tua
-
Tiga 'Ritual' Stefano Beltrame Sebelum Bertanding, Sudah Dipraktikkan di Persib, Belum?
-
Media Italia Gambarkan Suasana Saat Stefano Beltrame Debut Bersama Juventus
-
AFC Tempatkan Asnawi Pemain yang Perlu Diperhitungkan Bersaing dengan Son Heung-min di Piala Asia 2023
-
Dipecundangi Juventus, Pelatih Napoli Ogah Mengakui Kekalahan hingga Salahkan Nasib
-
Debut Stefano Beltrame di Persib Dipuji Eks Juventus Hingga Mantan Vokalis Band
-
Stefano Beltrame Resmi Gabung Persib, Dikontrak 6 Bulan
-
Persib Bandung Bakal Rekrut Eks Timnas Italia Stefano Beltrame, Bobotoh: Pemain Juventus Gak Bakal...
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter