Bolatimes.com - Setelah lepas dari kejaran Manchester United, Paulo Dybala santer disebut bakal merapat ke Tottenham Hotspur. Benarkah faktanya demikian?
Dikutip dari Skysports, Rabu (7/8/2019) The Lilywhites diberitakan mencoba peruntungan melempar umpan untuk memboyong Dybala ke Tottenham Hotspur Stadium.
The Lilywhites disebut telah menyepakati harga pelepasan sang pemain dari Juventus sebesar 70 juta pound sterling atau setara Rp 1,2 triliun.
Baca Juga:
5 Berita Terpopuler Jelang Timnas Indonesia U-16 vs Thailand di AFF U- 15
Kesepakatan itu muncul pasca Dybala gagal berlabuh ke Manchester United. Setan Merah mengurungkan niat mengejar pemain Timnas Argentina tersebut karena skema pertukaran dengan Romelu Lukaku tak berjalan mulus. Ditambah, Dybala tak tertarik berlabuh ke Old Trafford.
Tapi kabar terbaru, Dybala disebut juga menolak tawaran Spurs. Informasi tersebut pertama kali muncul dari jurnalis kenaaman Gazzetta dello Sport, Nicolo Schira. Ia mengungkapkan bahwa Dybala telah menolak pinangan Tottenham karena tak sreg alias tak tertarik.
Sementara itu, Dybala sendiri sebetulnya dalam situasi kurang oke di Juventus, apalagi sejak kedatangan Cristiano Ronaldo. Ia jarang diterjunkan dalam pertandingan resmi di musim lalu.
Baca Juga:
Juara Piala Indonesia, Suporter Ini Bikin Heboh Dunia Maya
Berita Terkait
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Indra Sjafri Panggil Pemain Muda Tottenham Hotspur ke Timnas U-20, Han Willhoft-King Merespon Begini
-
Gelandang Persib Kenang Pengalaman dan Tekanan di Si Nyonya Tua
-
Tiga 'Ritual' Stefano Beltrame Sebelum Bertanding, Sudah Dipraktikkan di Persib, Belum?
-
Media Italia Gambarkan Suasana Saat Stefano Beltrame Debut Bersama Juventus
-
Dipecundangi Juventus, Pelatih Napoli Ogah Mengakui Kekalahan hingga Salahkan Nasib
-
Debut Stefano Beltrame di Persib Dipuji Eks Juventus Hingga Mantan Vokalis Band
-
Stefano Beltrame Resmi Gabung Persib, Dikontrak 6 Bulan
-
Persib Bandung Bakal Rekrut Eks Timnas Italia Stefano Beltrame, Bobotoh: Pemain Juventus Gak Bakal...
-
Deretan Nomor Punggung Stefano Beltrame, Pemain yang Rumornya Dibidik Persib: Kental dengan 10, Pernah Gunakan 14
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter