Bolatimes.com - Vincent Kompany mendukung penuh mantan rekan timnya, Frank Lampard menukangi Chelsea di musim 2019/2020. Dia menilai pemain 'natural' The Blues itu akan berhasil melatih klub barunya di musim ini
Pelatih Derby County, Frank Lampard disebut akan menjadi pelatih baru Chelsea usai ditinggalkan Maurizio Sarri ke Juventus.
Rencananya, mantan pemain Manchester City itu akan dikenalkan manajemen The Blues sebagai pelatih anyar mereka pada pekan ini .
Baca Juga:
Frank Lampard Resmi Dikenalkan Sebagai Juru Taktik Chelsea Pekan Ini
Isu tersebut memantik Legenda Manchester Biru, Vincent Kompany bersuara. Dia mendukung bahwa karir Lampard sebagai pelatih Chelsea akan lebih baik untuk dirinya. Sebab, gaya permainan dan kultur di dalam klub telah dia kuasai selama 13 tahun kala berseragam Chelsea.
"Rekrut dia (Frank Lampard), dia adalah orangnya. Saya belajar banyak tentang dirinya untuk karir saya. Saat itu usianya sedikir lebih tua ketika bergabung bersama Manchester City, dan Lampard adalah profesional yang luar biasa," kata Kompany dikutip dari Foxsport Asia, Rabu (26/6/2019).
"Lampard membawa hal yang hebat saat bermain di Etihad. Dia mampu meningkatkan level untuk semua orang dalam tim, jadi saya tahu dampak Lampard di tempatnya berada akan sangat positif. Dia berada di kumpulan orang cerdas di Chelsea. Saya mendukungnya," pungkas mantan kapten Manchester City itu.
Baca Juga:
Frank Lampard Disebut Jadi Pilihan Utama Ganti Sarri di Chelsea
Peraih treble musim 2018/2019 ini telah menghabiskan satu tahun bermain bersama Lampard di era 2014-2015 silam.
Setelah memutuskan gantung sepatu di musim ini, Kompany melanjutkan karirnya sebagai pelatih klub asal Belgia, Anderlecht.
Baca Juga:
Vincent Kompany Hengkang, Pelatih Man City: Ia Pemain Tak Tergantikan
Berita Terkait
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Striker Persib dan Eks Anak Asuh Legenda Chelsea Liburan dan Latihan Bareng di Pantai
-
Cerita Levy Madinda Saat Masih Perkuat Persib: 'Korbankan Diri Hadapi Teror' Layaknya Cesar Azpilicueta
-
Gol Spektakuler Mantan Pemain Persib Dikenang Hingga Diunggah Didier Drogba
-
Chelsea Dibuat Gigit Jari Lihat Kai Havert Bersama Arsenal Tampil Moncer, Mikel Arteta: Lebih Nyaman
-
Kevin Ray Mendoza Bangga Bisa Debut Bareng Persib Hingga Umbar Janji, Anak Mantan Pemain Chelsea Komentar Begini
-
Mantan Anak Buah Pemain Chelsea Menunggu 'Restu' Pelatih Persib: Kapan Diturunkan?
-
32 Tembakan ke Gawang, 8 Gol Gila dan Rekor Baru di Laga Panas Chelsea vs Man City
-
9 Data Fakta 8 Gol di Laga Chelsea vs Manchester City, Gol Sang Mantan Benar-Benar Menyakitkan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter