Bolatimes.com - Kegagalan Barcelona melenggang ke partai final Liga Champions setelah kalah dari Liverpool 0-4, membuat manajemen tim berjuluk Blaugrana itu memutuskan untuk melakukan cuci gudang sebagai perombakan tim. Sebanyak 10 pemain masuk dalam daftar ‘bersih-bersih’ tim asuhan Ernesto Valverde.
Dilansir dari AS, tiga nama pertama muncul untuk ditendang dari skuat Blaugrana. Kevin-Prince Boateng harus kembali ke Sassuolo Calcio, serta Jeison Murillo yang kembali ke timnya, Valencia. Nama ketiga adalah Thomas Vermaelen, pemain asal Belgia itu tak memperpanjang kontraknya, juga lantaran cedera otot yang dialaminya menjadi beban bagi Barcelona.
Baca Juga:
Ibrahim Conteh: PSIS Masa Lalu, Fokus Saya Sekarang untuk Persipura
Philippe Coutinho juga masuk dalam daftar pemain yang akan ditendang. Performanya yang terlihat biasa pada musim ini, membuat tim berat untuk mempertahankannya. Tawaran pun dibuka untuk melegonya mulai dari angka 100 juta euro.
Selain empat nama tersebut, penjaga gawang asal Belanda, Jasper Cilessen akan meninggalkan skuat tersebut. Samuel Umtiti, bek yang cukup lama absen lantaran cedera dinilai tak memberi kontribusi yang baik bagi pertahanan di lini belakang.
Lima nama selanjutnya yakni Malcom, Rafinha, Ivan Rakitic dan Denis Suarez.
Baca Juga:
Mohamed Salah Unggah Video Merokok, Netizen Dibikin Deg-degan
Sementara, bagi manajemen klub, Rakitic bakal dilepas dengan harga 30 juta euro, mereka tak akan sulit mencari penggantinya lantaran Frankie de Jong segera bergabung mulai musim 2019/2020 nanti.
Berita Terkait
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Hasil UCL: FC Barcelona Mirip Manchester United tapi Beda Nasib Saja
-
Joao Felix Tak Hormati Atletico Madrid dan Sindir Diego Simeone? Striker FC Barcelona Bicara soal Selebrasinya
-
Gavi Menangis Saat Spanyol vs Georgia, RFEF Konfirmasi Bintang Barcelona Cedera Serius
-
Spanyol Menang, Bintang Muda FC Barcelona Alami Cedera Serius
-
Arkhan Kaka Lampaui Wonderkid FC Barcelona di Piala Dunia U17, Ini Perbandingan Statistiknya
-
5 Pemain Piala Dunia U-17 2023 Diprediksi Bisa Jadi Bintang Masa Depan, Ada Titisan Messi dan Striker FC Barcelona
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter