Bolatimes.com - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, enggan meremehkan Ajax pada leg kedua babak perempatfinal Liga Champions 2018/2019 di Allianz Stadium, Rabu (17/4/2019) dini hari WIB. Ia menilai hasil pada pertaemuan sebelumnya tidak bisa menjadi acuan.
Juventus berhasil menahan imbang Ajax dengan skor 1-1 pada pertemuan pertama. Hasil itu membuat Si Nyonya Tua hanya butuh seri tanpa gol untuk lolos ke semifinal Liga Champions.
Namun, Juventus enggan meremehkan Ajax yang belum terkalahkan dalam laga tandang Liga Champions musim ini, termasuk ketika mengandaskan Real Madrid dengan skor telak 4-1 di Santiago Bernabeu.
Baca Juga:
Kembali Tersandung, Respons Pelatih Real Madrid Mengejutkan
"Hasil di leg pertama tak ada artinya. Kami harus lebih tajam dalam hal passing dan akurat dalam membangun serangan. Sesuatu yang kurang berhasil kami lakukan di Amsterdam. Kami harus respek dengan Ajax," kata Allegri, dikutip dari Sky Sports.
"Kami juga harus memperlihatkan intensitas yang sama seperti saat melawan Atletico Madrid. Jika berhasil melakukan itu, kami akan melaju ke babak selanjutnya," lanjutnya.
"Kami harus memahami momen-momen berbeda dalam pertandingan. Ajax bermain lebih baik di Madrid ketimbang Amsterdam dan mereka belum pernah kalah saat tandang. Kami harus bagus saat menyerang, fokus di lapangan tengah dan saat bertahan. Laga akan sangat terbuka dan kami butuh lebih dari sekadar penampilan yang bagus, baik fisik maupun teknik," tutup mantan pelatih AC Milan itu.
Baca Juga:
Tak Peduli Man City Menang, Skuat Liverpool Pilih Nonton Kejuaraan Golf
Pada pertandingan nanti, Juventus diprediksi tidak bisa memainkan striker andalan mereka, Mario Mandzukic. Sementara itu, Ajax juga belum bisa memastikan status Frenkie de Jong setelah mengalami cedera hamstring beberapa waktu lalu.
Berita Terkait
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Gelandang Persib Kenang Pengalaman dan Tekanan di Si Nyonya Tua
-
Tiga 'Ritual' Stefano Beltrame Sebelum Bertanding, Sudah Dipraktikkan di Persib, Belum?
-
Media Italia Gambarkan Suasana Saat Stefano Beltrame Debut Bersama Juventus
-
Berbagai Kejutan Menarik di Sepanjang Musim Liga Champions
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Intip Potensi Lawan Berat Inter Milan Milan di Babak 16 Besar Liga Champion, Klub Ini Bisa Jadi Batu Sandungan
-
Pemain Keturunan Ini Sukses Bikin MU Pesakitan di Liga Champions, Benarkah Target Shin Tae-yong untuk Dinaturalisasi?
-
Atletico Bungkam Wakil Serie A Lazio, Tiket 16 Besar Sudah di Tangan
-
Jalan Tol Manchester City di Grup C Liga Champions, Pep Senyum Full
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter