Bolatimes.com - Timnas Futsal Indonesia akan berhadapan dengan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF Futsal 2018. Jelang duel tersebut, pelatih Indonesia, Kensuke Takahashi mengatakan tak ada strategi khusus menghadapi Vietnam. Ia akan bermain seperti biasa dalam perebetuan tempat ketiga tersebut.
Dalam babak semifinal yang berlangsung di GOR UNY Yogyakarta, Jumat (9/11/2018), Indonesia kalah secara dramatis dari Thailand. Skuat Garuda takluk dengan skor 2-3 di babak tambahan setelah bermain imbang 2-2 di waktu normal.
Kekalahan itu pun menyebabkan Indonesia kini harus berduel untuk merebutkan tempat ketiga Piala AFF Futsal 2018 melawan Vietnam pada Minggu (11/11/2018). Vietnam tersingkir dibabak semifinal setelah tunduk dari Malaysia di babak penalti dengan skor 4-5.
Baca Juga:
Jadwal Liga Primer Pekan ke-12, Derbi Man City vs Man United
Jelang duel tersebut, pelatih Timnas Futsal Indonesia, Kensuke Takahashi mengaku tak ada strategi khusus untuk menghadapi Vietnam. Takahashi mengatakan akan bermain seperti biasa seperti yang telah disiapkan.
''Seperti yang kita sudah persiapkan selama ini, kita akan bermain seperti biasa. Ini kita masih bermain di kandang, pada saat hari ini (Jumat) saja bisa membuat mental para pemain bisa naik,'' ungkap Kensuke Takahashi usai kalah melawan Thailand pada Jumat (9/11/2018).
Meski Timnas Futsal Indonesia gagal melaju ke babak final. Tetapi, Kensuke Takahashi menyebut masih ada target lain yang diburu. Salah satunya adalah masuk Piala Dunia.
Baca Juga:
Tulisan Menohok Suporter Timnas Indonesia Terbentang di Singapura
''Saya juga sudah sampaikan kepada para pemain bahwa untuk besok kita masih ada pertandingan. Tapi, kita tidak boleh berhenti di situ saja. Terget masih ada, kita juga punya tujuan untuk masuk Piala Dunia,'' terang pelatih asal Jepang tersebut.
Berita Terkait
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23, Erick Thohir Lapor ke FIFA?
-
Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23 Kontra Irak, Erick Thohir Dituntut Turun Tangan
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
Gantikan Nadeo, Ernando Ari Sudah Gabung Latihan di Vietnam
-
Krisis Pemain Jelang Lawan Vietnam, STY Gercep Panggil Ferrari dan Irianto
-
Timnas Indonesia dalam Bahaya, Lawan Vietnam harus Kehilangan 5 Pilar Penting
-
BREAKING NEWS: Gelandang Persib Marc Klok Tinggalkan Timnas Indonesia
-
Lebih Dekat dengan Jay Idzes Pemain Kelahiran Belanda yang Sukses Jadi Benteng Kokoh Timnas Indonesia vs Vietnam
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat