Bolatimes.com - Timnas Indonesia U-23 bakal berebut tempat ketiga melawan Irak di Piala Asia U-23 2024 Qatar.
Pertandingan antara Timnas Indonesia U-23 dan Irak ini sekaligus menjadi ajang memperebutkan tiket Olimpiade.
Timnas Indonesia U-23 asuhan Shin Tae Yong dijadwalkan akan menghadapi Irak pada hari Kamis (2/5/2024) pukul 22.30 WIB. Duel digelar di Abdullah bin Khalifa Stadium.
Baca Juga:
Jalani Proses Naturalisasi Timnas Indonesia, Pemain Liga Belanda Dirujak Warganet Karena 'Memeras'?
Timnas Indonesia U-23 harus puas bertarung di laga ini setelah kalah dari Uzbekistan pada babak semifinal. Garuda Muda menyerah 0-2 dari Serigala Putih.
Timnas Indonesia U-23 tidak akan diperkuat kapten tim, Rizky Ridho, saat menghadapi Irak. Bek 22 tahun itu mendapat sanksi akibat kartu merah yang diterimanya saat melawan Uzbekistan.
Di satu sisi, Raphael Struick sudah bisa dimainkan lagi oleh Indonesia U-23. Penyerang muda Ado Den Haag ini absen saat bersua Uzbekistan karena mendapat hukuman akumulasi kartu.
Baca Juga:
Suporter Timnas Indonesia Ragukan Kualitas Jens Raven, Berikut ini adalah Profil Lengkapnya
Irak U-23 masih dapat memainkan skuad terbaiknya kala bentrok dengan Indonesia. Striker Ali Jasim jadi andalan karena sudah mencetak 3 gol di Piala Asia U-23 2024.
Akankah Timnas Indonesia U-23 mampu menaklukkan Irak di pertandingan malam nanti? Menarik untuk dinantikan.(*)
Baca Juga:
Jalani Proses Naturalisasi, Jens Raven Diragukan Kualitasnya di Timnas Indonesia, Bakal Gacor?
Berita Terkait
-
Daftar 30 Pemain untuk Persiapan Piala AFF U-23 2025, Cuma Ada Satu Nama Abroad
-
Ngeri! Pelatih Korban Shin Tae-yong Terjebak di Perang Iran vs Israel
-
Qatar dan Arab Saudi Tuan Rumah Ronde Keempat, Tagar AFC Mafia Bergema
-
Patgulipat Penunjukkan Qatar dan Arab Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Peter Cklamovski Jadi Pelatih Baru Timnas Malaysia, Target 100 Besar Dunia
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Seharga Rp1,3 M Bakal Menjadi Amunisi Baru Shin Tae Yong di Laga Kontra Irak
-
Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23 Kontra Irak, Erick Thohir Dituntut Turun Tangan
-
Salah Sasaran! Bukan Sivakorn Puudom, Suporter Timnas Indonesia U-23 Malah Ancam Artis Thailand ini
-
Pekerjaan Rumah Shin Tae-yong Bersama Tim Nasional U-23 Indonesia
Terkini
-
Dikaitkan dengan Persija, Thom Haye: Mungkin Jawabannya Akan Mengecewakan
-
Kiper Naturalisasi Timnas Indonesia: Ini Soal Hati Bukan yang Diyakini!
-
Posisi Denny Landzaat di Timnas Indonesia Masih Belum Aman
-
Media Asing Soroti Nasib Miris Eks Pemain Kesayangan STY di Timnas Indonesia
-
Bukan Lagi Underdog! Timnas Indonesia Jadi Skuad Termahal, Korea Ketar-ketir
-
6 Pemain Nganggur, Media Asing: Tiket Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026 Terancam
-
Dari Como ke Riau: Kurniawan Dwi Yulianto Jabat Dirtek PSPS Pekanbaru
-
Daftar 55 Calon Pemain Indonesia All Star di Piala Presiden 2025: Persija Mendominasi
-
Tak Butuh Waktu Lama! Ong Kim Swee Resmi Latih Persik di Liga 1 2025/2026
-
Kontroversi Kembalinya Maman Abdurrahman: Dari Eks Persib Jadi Pembina Akar Rumput Persija