Bolatimes.com - Tiga pemain Timnas Indonesia dikabarkan cedera jelang FIFA Matchday September melawan Turkmenistan, salah satunya penyerang andalan.
Empat hari lagi Timnas Indonesia akan menjamu Turkemnistan di FIFA Matchday September 2023, tiga pemain alami cedera.
Duel Timnas Indonesia melawan Turkmenistan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur pada Jumat (8/9/2023).
Sebanyak 24 pemain dipanggil ke pemusatan latihan (TC) mulai Senin (4/9/2023) di Surabaya, tiga di antaranya berada dalam kondisi buruk.
Lantas siapa saja para pemain yang dimaksud? berikut tiga pemain Timnas Indonesia yang alami cedera jelang FIFA Matchday melawan Turkmenistan.
1. Yakob Sayuri
Baca Juga:
Media Taiwan Terkesima dengan Skuad Timnas Indonesia U-23, Soroti 3 Pemain Ini
Penampilan gacor Yakob Sayuri bersama PSM Makassar di Liga 1 2023/2024 ditandai dengan dua gol dan satu assist dari 11 laga.
Sayangnya penampilan terbaiknya terancam, pemain berusia 25 tahun itu mengalami cedera yang didapat saat berlaga di Liga 1 2023.
Kondisi Yakob pun diharapkan segera pulih karena kehadirannya sangat diperlukan dan diandalkan bagi skuad Timnas Indonesia.
2. Yance Sayuri
Sialnya bagi kembaran Yakob Sayuri, Yance Sayuri yang juga mengalami cedera saat membela PSM Makassar melawan PSS Sleman di pekan ke-11 Liga 1 2023.
Yance ditarik di menit ke-66, setelah sebelumnya terjatuh dan merasa kesakitan tak tertahankan di bagian pahanya.
Meski saat itu dokter yang mengecek kondisi Yance masih memperbolehkan sang pemain tetap berlaga di pertandingan tersebut.
3. Dimas Drajad
Striker Persikabo 1973, Dimas Drajad juga mengalami cedera di pekan ke-11 Liga 1 2023 saat melawan Dewa United, Minggu (3/9/2023).
Momen sial itu dialami Dimas Drajad pada menit ke-43, ia bahkan sampai harus ditandu keluar lapangan pertandingan.
Yandi Sofyan pun dimasukkan untuk mengganti sang pemain, hal ini tentu menjadi masalah besar mengingat Dimas selalu jadi pilihan utama di timnas.
eko
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024