Bolatimes.com - Link live streaming Timnas Indonesia U-23 vs Malaysia pada laga perdana Grup B Piala AFF U-23 2023 dibahas dalam artiket berikut.
Pertandingan Timnas Indonesia U-23 versus Malaysia dijadwalkan menghadapi Malaysia di Rayong Province Stadium, Rayong, Thailand pada Jumat (18/8/2023) pukul 20.00 WIB. Duel disiarkan langsung di SCTV atau bisa ditonton via streaming di Vidio.
Timnas Indonesia U-23 memulai perjuangan di kejuaraan sepak bola tingkat Asia Tenggara dengan menghadapi negara tetangga, Malaysia.
Baca Juga:
6 Pemain Liga 1 Dapat Panggilan Timnas Filipina, Ada Andalan Persib Bandung
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong memastikan skuadnya akan bekerja keras, meski tak membawa pemain terbaik.
Juru taktik asal Korea Selatan tersebut akan melakukan eksperimen dengan memainkan wajah-wajah baru di Timnas Indonesia U-23.
Baginya Piala AFF U-23 adalah bagian dari persiapan menuju Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 yang akan digelar September mendatang.
Baca Juga:
Duel Lawan Malaysia, Pemain Timnas Indonesia U-23 Berambisi Beri Kado Manis HUT RI
"Saya tidak bisa membawa banyak pemain inti yang bermain di Liga Indonesia. Jadi, banyak pemain pemain baru di sini," kata Shin Tae-yong melalui keterangan resminya di Jakarta, Kamis (17/8/2023).
"Fokus saya sekarang adalah kualifikasi Piala AFC U-23 bulan depan agar bisa masuk ke putaran final Piala Asia U-23 di Qatar tahun depan. Untuk Piala AFF U-23 ini saya akan mencoba melakukan sesuatu dan mencoba pemain baru," sambungnya.
Menarik untuk dinantikan penampilan anak asuh Shin Tae-yong lawan Malaysia malam ini.
Baca Juga:
Daftar Pemain Diaspora yang Telah Dicoret Bima Sakti dari Timnas Indonesia U-17, Sudah Ada 7 Nama
Link live streaming Timnas Indonesia U-23 vs Malaysia di Piala AFF U-23 2023:
https://www.vidio.com/live/14344-aff-u-23-championship-2023?schedule_id=2870061
Baca Juga:
Dua Bintang Timnas Indonesia yang Diisukan akan Segera Melepas Masa Lajang, Ada yang Calon Mantu DPR
Berita Terkait
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Irak di Perebutan Posisi ketiga Piala Asia, Optimis Olimpiade Paris 2024?
-
Cara Aman Shin Tae-yong Tak Dipecat, Skenario Ini Terbongkar
-
Pecinta Timnas Indonesia Patut Bersyukur, Warga Malaysia Saja Iri dengan Skuad Shin Tae-yong karena Ini
-
Pratinjau Laga Piala Asia, Malaysia Kontra Bahrain, Prediksi Skor, H2H, dan Susunan Pemain
-
Piala Asia 2023: Malaysia Babak Belur, Tidak Bisa Menyarangkan Gol ke Gawang Yordania
-
Bersinar dengan Sabah FC, Media Malaysia Bahas Saddil Ramdani yang Dicoret dari Skuad Timnas Indonesia
-
Malaysia Tahan Suriah, Timnas Indonesia Jadi Bahan Ledekan Suporter Jiran
-
Roberto Mancini Kasih Bocoran Nasib Malaysia di Piala Asia 2023, Lebih Hoki dari Timnas Indonesia?
-
Pemain Indonesia yang Pernah Juara Piala Malaysia, Sebuah Turnamen Paling Bergengsi di Negeri Jiran
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024