Bolatimes.com - Pelatih Dewa United Jan Olde Riekerink membela pemainnya, Ricky Kambuaya usai terlibat dalam kericuhan yang terjadi di bench Bali United.
Petandingan lanjutan BRI Liga 1 antara Bali United vs Dewa United do Stadion Kapten I Wayan Dipta, Sabtu (29/7/2023( diwarnai insiden keributan setelah babak kedua berakhir.
Gelandang Dewa United, Ricky Kambuaya terlihat kemudian menghampiri tempat duduk pemain (bench) Bali United hingga timbul keributan.
Baca Juga:
Rekap Final Japan Open 2023: Jonatan Christie Ditekuk Viktor Axelsen, Indonesia Tanpa Gelar
Insiden singkat itu kemudian dilerai dan ditenangkan oleh sejumlah petugas keamanan (steward) internal di lapangan. Seusai laga, Jan Olde Riekerink buka suara.
"Saya 100 persen berdasarkan fakta bahwa itu tidak adil terkait (komentar) apa yang telah dilontarkan," kata Riekerink saat jumpa pers setelah pertandingan melawan Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu.
Ia menyebutkan ada beberapa kata-kata yang dilontarkan kepada salah satu pemainnya, Ricky Kambuaya sesaat setelah wasit Nendi Rohaendi meniupkan pluit tanda pertandingan babak kedua berakhir.
Baca Juga:
Duel Satu Lawan Satu, Denny Sumargo Sebut Shin Tae-yong 'Tukang Tipu'
"Dia (Ricky Kambuaya) orang yang spesial saya memang tidak lama mengenal dia tapi saya tahu dia jujur, terbuka dan adil," ucapnya.
Beruntung, insiden keributan tersebut tak berlangsung lama. Ledua tim kemudian saling bersalaman di pinggir lapangan dan situasi kembali kondusif.
Sementara itu, Dewa United harus mengakui keunggulan tuan rumah Bali United setelah kalah 1-3.
Baca Juga:
Terus Jadi Andalan, Marselino Ferdinan Bantu KMSK Deinze Tahan Imbang Sparta Petegem di Laga Derbi
Gol kemenangan Bali United dicetak oleh Jefferson Assis melalui tendangan penalti pada menit 47, kemudian Ilija Spasojevic pada menit 71 dan Kadek Agung pada menit ke-77. Sedangkan satu gol Dewa United dicetak oleh Ricky Kambuaya pada menit ke-29.
(Antara)
Baca Juga:
Link Live Streaming RANS Nusantara FC vs PSS Sleman di BRI Liga 1 2023/2024
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Persib Restui Kepergian Beckham Usai Laga Kontra Bhayangkara
-
Tengah Dalam Tren Positif, Beckham Ingin Persib Jaga Ritme Kemenangan
-
Terancam Degradasi, Rans Nusantara Bertekad Benahi Kelemahan Jelang Duel Lawan Bali United
-
Prediksi Skor Bali United vs PSIS Semarang: Head to Head, Susunan Pemain, Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini
-
PSIS Semarang akan Mencoba Pemainan Terbaik untuk Hadapi Bali United
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024