Bolatimes.com - Kian ramainya pembahasan soal pemain muda keturunan Indonesia memunculkan nama Adrian Wibowo ke permukaan.
Setelah Indonesia resmi ditunjuk menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 2023, PSSI memang dikabarkan gencar mencari pemain keturunan untuk memperkuat Timnas Indonesia U-17.
Langkah ini dianggap efektif mengingat mepetnya persiapan sebelum Piala Dunia U-17 2023 digelar pada November hingga Desember mendatang.
Baca Juga:
Kurniawan Dwi Yulianto Nasihati Saddil Ramdani: Jangan Cepat Puas Diri dan Tetap Rendah Hati
Nah, Adrian Wibowo merupakan salah satu pemain keturunan dengan CV yang cukup mentereng. Saat ini ia bermain untuk klub Amerika Serikat, Los Angeles FC.
Lantas, siapa sebetulnya Adrian Wibowo? Berikut ulasan profilnya!
Adrian Wibowo adalah pesepakbola muda keturunan Amerika Serikat-Indonesia yang lahir pada 17 Januari 2006.
Sebelumnya ramai diperbincangkan di media sosial oleh penggemar sepak bola Tanah Air, pemain keturunan Indonesia bernama Adrian Wibowo sukses memperkuat timnas Amerika Serikat U-17.
Dari tiga penampilan yang dilakoni oleh Adrian bersama Timnas AS U-17, pemain yang berposisi sebagai winger kanan itu mencetak satu gol.
Baca Juga:
Profil Ethan Kohler, Gelandang 18 Tahun Keturunan Bali di Klub Jerman Werder Bremen
Adrian saat ini diketahui berkarier bersama Los Angeles FC (LAFC). Di usianya yang ke-16 tahun, Adrian dinilai baik winger yang sangat atletis.
Bersama Los Angeles FC di musim 2023, Adrian Wibowo sudah memainkan dua pertandingan di MLS Next Pro.
Baca Juga:
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024