Bolatimes.com - Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan terlihat nyeleneh saat melakukan latihan perdana bersama KMSK Deinze. Outfit yang dikenakan menjadi sorotan publik.
Seperti diketahui, Marselino Ferdinan akhirnya kembali ke klubnya usai membela Timnas Indonesia di ajang FIFA Matchday Juni 2023.
Ia kini sudah berada di Belgia untuk menjalani latihan bersama KMSK Deinze untuk persiapan musim baru.
Baca Juga:
Mees Hilgers Ketahuan Follow Instagram PSSI, Berubah Pikiran Mau Dinaturalisasi?
Tiba di Belgia, ia pun langsung menggenjot fisiknya dengan latihan di ruang latihan KMSK Deinze.
Ketika latihan, gelandang Timnas Indonesia tersebut tak mengenakan jersey KMSK Deinze. Ia justru menggunakan jersey Argentina.
Hal ini terungkap dalam sebuah unggahan akun Instagram pribadinya, @marselinoferdinan10.
Baca Juga:
22 Tim yang Sudah Lolos ke Piala Dunia U-17 2023, Tersisa Dua Tempat dari Asia
Tampak, ia berada di tempat gym menggunakan jersey Argentina. Usut punya usut, jersey yang dikenakan diduga merupakan jersey milik pemain Argentina, Thiago Almada. Momen ini pun langsung menjadi sorotan publik.
Sebagai informasi, Marselino Ferdinan berhasil barter jersey dengan Thiago Almada saat Timnas Indonesia vs Argentina di FIFA Matchday Juni 2023.
Sayangnya, Timnas Indonesia harus mengakui keunggulan Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) dengan skor 0-2.
Baca Juga:
6 Pemain Asal Afrika yang Pernah Raih Treble, Terkini Riyad Mahrez
Meskipun kalah, Marselino Ferdinan mampu menunjukkan kelasnya di pertandingan tersebut. Ia juga berhasil mengecoh wonderkid Manchester United, Alejandro Garnacho.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
PSSI Kecam Pemain Myanmar: Bisa Mematahkan Karier Orang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024