Bolatimes.com - FIFA Matchday Juni 2023 sudah dimulai sejak awal pekan ini. Menurut kalender FIFA, laga persahabatan antar negara dimulai dari 12 hingga 20 Juni 2023.
Paling menyita perhatian buat publik sepak bola Indonesia tentunya pertandingan yang akan dihadapi oleh Timmas Indonesia di FIFA Matchday.
Hari ini, Rabu 14/6/2023) Timnas Indonesia bakal menghadapi Palestina di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.
Pertandingan melawan Palestina bakal menjadi tugas berat buat Jordi Amat dan kolega karena Palestina ada di peringkat ke-93, sedangkan Indonesia peringkat 149 dunia.
Kemenangan jika diraih bakal membuat Indonesia mendapat tambahan 6,77 poin di ranking FIFA sehingga berpotensi naik satu peringkat ke posisi 148.
Selain Timnas I donesia vs Palestina, hari ini juga akan berlangsung dua pertandingan FIFA Matchday lainnya.
Baca Juga:
Dua Dokumen di Atas Meja, Erick Thohir Resmi Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong?
Ada tetangga Indonesia, Malaysia, yang bakal menghadapi Kepulauan Solomon di Sultan Mizan Zainal Abidin Stadium, Malaysia.
Kepulauan Solomon terbilang menjadi lawan yang seimbang buat Malaysia karena punya peringkat FIFA yang tidak terlalu jauh.
Malaysia saat ini ada di peringkat ke-138 dunia dan Kepulauan Solomon di posisi 134.
Baca Juga:
CEK FAKTA: Lionel Messi Jadi Datang, tapi Cuma Main 15 Menit Lawan Timnas Indonesia
Duel selanjutnya ada Kenya vs Pakistan. Kenya sebelumnya sempat dikabarlan menjadi lawan Timnas Indonesia, tetapi urung terjadi.
Pakistan sendiri merupakan lawan yang jauh ada di bawah Kenya. Pakistan ada di peringkat ke-195, sedangkan Kenya di peringkat 102.
Jadwal FIFA Matchday 14 Juni 2023:
Timnas Indonesia vs Palestina
Malaysia vs Kepulauan Solomon
Kenya vs Pakistan.
Baca Juga:
Santuy Hadapi Malaysia, Timnas Kepulauan Solomon Cuma Diperkuat Satu Pemain Profesional
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Peter Cklamovski Jadi Pelatih Baru Timnas Malaysia, Target 100 Besar Dunia
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024