Bolatimes.com - Striker timnas Indoensia, Dimas Drajad memberikan komentar menohok terhadap pernyataan Ganjar Pranowo yang mengaku kecewa Indonesia batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.
Ganjar Pranowo menjadi sorotan usai FIFA resmi mencoret Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Pasalnya ia menjadi salah satu sosok yang menolak Israel tampil di tanah air.
Meski FIFA tidak menuliskan dalam bahasa resmi mereka bahwa pencoretan Indonesia terkait penolakan terhadap Israel, publik tetap beramai-ramai menuliskan komentar pedas kepada Ganjar Pranowo.
Baca Juga:
Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Shin Tae-yong sampai Tak Mampu Berkata-kata Lagi
Akan tetapi, baru-baru ini Gubernur Jawa Tengah itu juga mengaku kecewa saat ditanya bagaimana perasaannya Indonesia batal di Piala Dunia U-20 2023.
"Ya kecewa lah karena kita sudah menyiapkan sejak awal kok. Kan tinggal beberapa catatan saja yang bisa kita lakukan," ucap pernyataan Ganjar yang diunggah oleh akun Instagram @pengamatsepakbola.
Menariknya unggahan itu kemudian direspons oleh striker timnas Indonesia, Dimas Drajad. Ia memberikan komentar menohok.
Baca Juga:
Kabar Terbaru, Meksiko Berminat Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 Gantikan Indonesia
"Waktunya cuci piring wkwk," tulis Dimas Drajad.
Sementara itu, FIFA belum mengumumkan negara mana yang akan menggantikan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Nah, dengan pencoretan ini, Garuda Nusantara juga disebut bakal absen karena tidak lolos di kualifikasi.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
PSSI Kecam Pemain Myanmar: Bisa Mematahkan Karier Orang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024