Bolatimes.com - Liga Inggris atau Premier League menetapkan aturan baru selama Ramadan. Para pemain muslim diberi waktu untuk berbuka puasa di tengah pertandingan.
Sederet pesepak bola muslim di Liga Inggris tetap bisa menjalankan ibadah puasa Ramadan. Diketahui, ada sejumlah pemain yang beragam islam seperti Hakim Ziyech (Chelsea), Mohamed Salah (Liverpool), Riyad Mahrez dan Ilkay Gundogan (Manchester City).
Mereka yang menjalankan ibadah puasa dihadapkan dengan tantangan harus mengikuti agenda Liga Inggris yang masih digelar. Oleh karena itu, buka puasa pun tak menutup kemungkinan mesti dilakukan saat bertanding.
Baca Juga:
Jadwal dan Harga Tiket Timnas Indonesia vs Burundi di FIFA Matchday Maret 2023
Menyadur Sky Sports via Suara.com, Selasa (21/3/2023), otoritas Liga Inggris telah meminta perangkat pertandingan agar memberikan izin kepada pemain yang sedang menjalankan ibadah puasa untuk berbuka puasa di sela-sela pertandingan.
Menariknya, wacana ini sudah disetujui oleh Federasi Sepak Bola Inggris (FA) dan juga asosiasi wasit (PGMOL).
Aturan tersebut akan berlaku selama satu bulan penuh saar Ramadan. Meski begitu, tidak dijelaskan secara rinci berapa lama waktu berbuka.
Baca Juga:
Proses Naturalisasi Justin Hubner cs Menyisakan Dua Tahap, Yakin Rampung Sebelum Piala Dunia U-20?
Namun, diyakini kelonggaran waktu itu tidak akan mencapai lebih dari satu menit, karena pemain-pemain muslim pun biasanya hanya minum dan sedikit makan saat menyudahi puasanya.
(Suara.com/Rully Fauzi)
Baca Juga:
Timnas Burundi Boyong 25 Pemain ke Indonesia, Siap Duel Lawan Skuad Garuda
Berita Terkait
-
Bek Timnas Indonesia Terdaftar di Skuad Premier League 2024/2025, Jadi Andalan Ipswich Town?
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Manchester United Makin Terpuruk, Erik Ten Hag Tenggelamkan Setan Merah di Neraka Liga Inggris?
-
Ruh Setan Merah Benar-Benar Mati, Manchester United Lawan Tim Papan Bawah Saja Kalah
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Goran Paulic Bela Lini Serang Persib yang Disorot Lantaran Mendadak Mandul
-
Justin Hubner Orang Indonesia Pertama Yang Bakal Main di Premier League, Naturalisasi Bukan Pemain Tak Laku
-
Kondisi Juergen Klopp Setelah Ditabrak Kostas Tsimikas
-
Manchester United Dibuat Pesakitan West Ham, Erik Ten Hag Keluhkan Soal Ini
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024