Bolatimes.com - Striker naturalisasi, Ilija Spasojevic sudah tak sabar main bareng Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 dengan memamerkan otot tangannya.
Sebagaimana diketahui, Timnas Indonesia akan berlaga di Piala AFF 2022 pada 23 Desember 2022. Skuad Garuda akan menjamu Kamboja di laga perdana.
Namun ternyata striker Bali United tersebut merasa sudah tak sabar untuk berlaga di Piala AFF 2022.
Baca Juga:
5 Penyebab Kroasia Kalah Telak Lawan Argentina, Gagal Lolos ke Final Piala Dunia 2022
Hal ini diungkapkan dalam sebuah unggahan akun Instagram @spaso_87. Terlihat Spaso memamerkan otot pada lengannya dengan menggunakan jersey Garuda.
"10 hari lagi...#AFFCUP2022 ID," tulis caption @spaso_87.
Unggahan ini ternyata juga direspons oleh pemain Timnas Indonesia lainnya, Marc Klok. Gelandang Persib Bandung ini memberikan komentar dengan emote angkat lengan sebanyak tiga kali.
Baca Juga:
Ketum PSSI Perintahkan Komite Wasit Tindak Pengadil yang Kontroversial di BRI Liga 1 2022/2023
Di Piala AFF 2022, Timnas Indonesia tergabung dalam grup A bersama Thailand, Filipina, Kamboja, dan Brunei Darussalam.
Skuad asuhan Shin Tae-yong tersebut bertekad sapu bersih laga di grup A untuk bisa lolos ke babak selanjutnya.
Baca Juga:
Sewakan Jet Pribadi dan Hotel Bintang Lima, Ketum PSSI Minta Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2022
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024