Bolatimes.com - Marselino Ferdinan menatap proses hidup termasuk perjalanannya menuju kompetisi Piala AFF 2022 dengan pikiran positif. Meski dihujani latihan fisik yang cukup keras dari Shin Tae-yong, Marselino punya cara sendiri mengimbangi kebutuhan rohaninya.
Hal itu dia bagikan lewat story di Instagram. Pemain Persebaya Surabaya ini mengutip kata-kata indah dari salah satu akun Instagram dan membagikan di story-nya.
"Nikmati saja prosesmu, karena pada intina Tuhan tetap menemanimu," tulis potongan narasi di ungghan @marselinoferdinan10, dikutip Minggu (11/12/2022).
Baca Juga:
Calon Lawan Timnas Indonesia Ungkap Kehebatan Malaysia Jelang Piala AFF 2022
Marselino juga memberikan emoji hati dari bentuk tangan dan wajah gembira dengan lingkaran putih di atasnya.
Belum ada kepastian maksud Marselino membagikan kata inspirasi itu. Satu hal yang cukup penting hal itu satu dari cara sekian orang untuk mengafirmasi dirinya untuk tetap berproses dan menjalani aktivitas yang dia lakukan hari ini.
Terlepas dari unggahan tersebut, Marselino Ferdinan satu dari dua pemain yang paling muda dipanggil oleh Shin Tae-yong. Bukan tanpa alasan remaja 18 tahun ini dipanggil untuk pemusatan latihan di Bali, mengingat performanya di Timnas U-19 yang gacor, menjadi satu faktor Shin Tae-yong mendatangkan dirinya dari Peresebaya.
Baca Juga:
PSSI Pamerkan Otot Lengan Marselino Ferdinan, Netizen Dibikin Takjub
Marselino Ferdinan kerap dipercaya bermain untuk Persebaya. Pada Liga 1 musim 2022/2023, Marselino sudah dimainkan sebanyak lima laga.
Dari lima pertandingan yang dia lakoni, satu gol diciptakan. Selain itu remaja kelahiran Jakarta ini mengemas 2 assist selama membela Bajul Ijo di musim ini.
Lebih lanjut, Skuad Garuda akan melakoni laga perdananya di Piala AFF 2022 menghadapi Kamboja pada 23 Desember 2022. Tiga hari berselang, Indonesia melanjutkan jadwal pertandingan menghadapi Brunei Darussalam di Malaysia.
Baca Juga:
Tebar Ancaman ke Timnas Indonesia, Teerasil Dangda Berhasrat Juara Lagi di Piala AFF 2022
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024