Bolatimes.com - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra berpeluang untuk mendatangkan pemain baru di musim depan.
Meski Bali United memiliki kedalaman skuad yang mumpuni, pelatih berjuluk Teco ini bisa saja mendatangkan pemain.
Dengan skuad yang dimilikinya saat ini, Bali United mampu meraih tujuh kemenangan dan hanya empat kali kalah dalam 11 laga yang dijalaninya saat ini.
Baca Juga:
Hasil Drawing Piala Asia U-20 2023: Timnas Indonesia U-19 Masuk Grup A Bareng Uzbekistan hingga Irak
Namun pelatih asal Brasil tersebut tak menutup kemungkinan untuk mencari pemain baru, tetapi dengan syarat utama. Pemain yang didatangkan harus lebih dari skuad yang dimilikinya.
"Mengenai penambahan pemain, kami harus memikirkan apakah bisa mendatangkan pemain yang lebih berkualitas dari yang dimiliki saat ini, pasti kami mau," ujar Teco dilansir dari laman resmi klub.
Sayangnya, menurut Teco mencari pemain yang lebih bagus dari skuad yang ada sangat sulit. Karena banyak pemain berkualitas sudah memiliki kontrak dengan klubnya masing-masing.
Baca Juga:
Jamu Klub Israel di Liga Champions, Suporter PSG Bentangkan Bendera Palestina
"Namun, terkadang tidak bisa karena mayoritas pemain sudah mempunyai kontrak. Terkadang ada yang keluar dari klub sehingga free agent. Ketika mereka memiliki kualitas, kami bisa menambah pemain di sini," tambah pelatih asal Brasil tersebut.
Sejauh ini, untuk mengarungi agenda kompetisi musim 2022/2023, Bali United sendiri telah mendatangkan sebanyak enam pemain anyar di berbagai posisi. Mulai dari Muhammad Ridho, Jajang Mulyana, Ardi Idrus, Novri Setiawan, Ramdani Lestaluhu, hingga Hendra Adi Bayauw.
Seluruh rekrutan anyar tersebut pun telah merasakan kerasnya kompetisi dan membela Bali United di berbagai kompetisi mulai dari Piala Presiden, AFC Cup, dan BRI Liga 1.
Baca Juga:
Jelang Laga Hidup Mati Kontra Bayern Munich, Gelandang Barcelona Berharap Ada Keajaiban
Video yang mungkin Anda sukai:
Berita Terkait
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
-
Pernah Tolak Panggilan untuk Bela Timnas Indonesia U-20, Pemain Keturunan Ini Gabung Man City
-
Bisa Dapat Striker Baru, Pemain Keturunan Dairenzio Brank Nyatakan Siap Bela Timnas Indonesia
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Mauro Zijlstra, Runner-up Top Skor Liga Belanda yang Nyatakan Minat Bela Timnas Indonesia
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Terancam Degradasi, Rans Nusantara Bertekad Benahi Kelemahan Jelang Duel Lawan Bali United
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024