Bolatimes.com - Dua calon pemain naturalisasi timnas Indonesia U-19, Justin Hubner dan Ivar Jenner sudah berada di Indonesia. Mereka diproyeksi untuk membela Garuda Nusantara untuk ajang Piala Dunia U-20 2023.
Sebagaimana diketahui, Shin Tae-yong sebelumnya telah mengajukan beberapa nama pemain keturunan ke PSSI untuk dinaturalisasi. Gunanya untuk memperkuat skuad timnas Indonesia U-19 di ajang bergengsi tahun depan.
PSSI pun meresponsnya dengan mengirimkan tim ke Belanda yang dipimpin oleh dirtek Indra Sjafri. Kini pekerjaan eks pelatih timnas Indonesia U-19 tersebut berbuah hasil.
Baca Juga:
Arema FC Gelar Latihan Perdana Didampingi Psikolog, Javier Roca Ungkap Kondisi Pemainnya
Nyatanya dua pemain keturunan, yaitu Justin Hubner dan Ivar Jenner kini sudah berada di Indonesia. Hal itu diketahui dari postingan akun Instagram PSSI.
"Selamat datang Justin Hubner dan Ivar Jenner di Indonesia," tulis PSSI dalam keterangan unggahannya pada Minggu (23/10/2022).
Baca Juga:
Asnawi Mangkualam Ungkap 2 Ambisi Besar Bersama Timnas Indonesia di Piala Asia 2023
Adapun timnas Indonesia U-19 sendiri kini sedang menjalani pemusatan latihan (TC) di Eropa. Shin Tae-yong beserta staf pelatih menggembleng Garuda Nusantara sebagai persiapan Piala Asia U-20 2023 dan Piala Dunia U-20 2023.
Timnas Indonesia menjalani TC di Turki dan Spanyol hingga 4 Desember mendatang. Selain itu, Marselino dkk akan menjalani laga uji coba menghadapi tim-tim kuat salah satunya Turki U-20.
Sementara itu, belum ada informasi soal kedatangan Justin Hubner dan Ivar Jenner di Indonesia. Besar kemungkinan dua pemain keturunan ini akan mengurus proses naturalisasi.
Baca Juga:
Daftar Top Skor Terbaru Liga Inggris: Erling Haaland Makin Ganas, Cetak 17 Gol dari 11 Pertandingan
Berita Terkait
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
-
Pernah Tolak Panggilan untuk Bela Timnas Indonesia U-20, Pemain Keturunan Ini Gabung Man City
-
Termotivasi Era Evan Dimas, Dony Tri Pamungkas Ingin Juara Piala AFF U-19 2024
-
Bisa Dapat Striker Baru, Pemain Keturunan Dairenzio Brank Nyatakan Siap Bela Timnas Indonesia
-
Dilatih Indra Sjafri, Timnas Indonesia U-19 Kalah dari Tim PON Sumut
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak dengan Timnas Indonesia Sampai 2027
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024