Bolatimes.com - Kabar duka datang dari Persib Bandung setelah salah seorang staf klub dikabarkan meninggal dunia. Ia adalah kitman Zulkarnaen atau yang akrab disapa Pak Ajun.
Melansir dari situs resmi Persib Bandung, Pak Ajun meninggal dunia pada Rabu (29/8/2022) lalu. PT Persib Bandung Bermartabat serta seluruh tim Maung Bandung menyampaikan duka mendalam.
“Selama 19 tahun menjadi bagian PERSIB, banyak jasa Pak Ajun. Kami akan kehilangan sosok Pak Ajun. Semoga semua kebaikannya diterima Tuhan Yang Maha Esa dan keluarga yang ditinggal mendapat ketabahan,” kata Teddy di rumah duka.
Baca Juga:
Hasil Liga 1 2022: Privat Mbarga Cetak Gol, Bali United Kalahkan Persebaya Surabaya 1-0
Sementara itu, pelatih Persib Luis Milla langsung membatalkan latihan sore yang semula telah dijadwalkan. Langkah ini diampil sebagai bentuk penghormatan Persib terhadap Pak Ajun.
Meninggalnya kitman Persib tersebut lantas membuat mantan pemain Chelsea menyampaikan duka mendalam. Adalah Carlton Cole yang juga merasa kehilangan Pak Ajun.
Via akun Twitter pribadinya pada Jumat (2/9/2022), Cole menyampaukan duka mendalam dengan membagikan potretnya bersama Pak Ajun.
Baca Juga:
Awalnya di Irak, AFC Pindahkan Venue Tuan Rumah Grup H Kualifikasi Piala Asia U-20 2023
"Selamat jalan Ajun, Legenda Persib," cuitnya.
Sementara itu, Carlton Cole merupakan mantan pemain Chelsea yang memang pernah berkarier di Persib. Dari data Transfermarkt, ia bergabung dengan Pangeran Biru pada tahun 2017.
Setelah membela Persib Bandung, ia sempat tidak punya klub pada tahun 2018. Kemudian pemain yang juga pernah membela West Ham United ini memutuskan pensiun.
Baca Juga:
Hasil Japan Open 2022: Fajar/Rian Kalah Lawan Wakil China, Ganda Putra Indonesia Tanpa Gelar
Berita Terkait
-
Dipecundangi Zhejiang FC, Persib Bandung Gagal Total di AFC Champions League Two
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024