Bolatimes.com - Link Live Streaming Bhayangkara FC vs Persib Bandung di Liga 1 2022/2023. Duel Bhayangkara FC lawan Persib Bandung akan digelar di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Bekasi Minggu (24/7/2022) pukul 20.45 WIB.
Bhayangkara FC dan Persib Bandung akan melakoni laga perdana di Liga 1 2022/2023. Kedua tim sama-sama mengincar kemenangan.
Tampil di kandang sendiri, Bhanyangkara FC berusaha untuk revans, setelah dikalahkan Persib Bandung di babak penyisihan Piala Presiden 2022.
Pelatih Bhayangkara FC Widodo C. Putro sempat mengatakan timnya akan fokus pada penyelesaian akhir, setelah mengevaluasi hasil laga sebelumnya.
"Jadi itu (penyelesaian akhir) yang menjadi kendala bagi kami dari Piala Presiden sampai kemarin (uji coba kontra Dewa United). Banyak peluang yang didapat, tapi belum bisa menjadi gol," ujarnya seperti dikutip dari laman resmi klub beberapa waktu lalu.
Ia ingin memperbaiki cara crossing, kombinasi, dan juga dari open play anak asuhnya agar bisa meraih hasil sesuai yang diinginkan.
Adapun Persib Bandung ingin meraih kemenangan pada laga pertama Liga 1 2022. Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts menyebut hasil positif di pertandingan pertama akan menjadi modal berharga bagi skuad Pangeran Biru menatap lanjutan kompetisi.
"Jadi, penting untuk sebuah tim mendapat hasil terbaik pada 4-5 laga awal. Karena itu kami akan membangun kepercayaan diri pemain dan memulihkan kebugarannya dengan nyaman," ungkapnya seperti dikutip dari Antara.
Pertandingan Bhayangkara FC vs Persib Bandung akan disiarkan langsung di Indosiar atau bisa juga dinikmati secara live streaming di Vidio.com.
Link live Streaming Bhayangkara FC vs Persib Bandung bisa klik di sini.
Berita Terkait
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Firasat Bojan Hodak Tentang Madura United, Minta Lupakan Kemenangan dan Sejarah Juara Bersama Persib
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024