Bolatimes.com - Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan alias Iwan Bule, optimistis Timnas Indonesia U-223 bakal menang saat berjumpa tuan rumaah Vietnam pada laga SEA Games 2021, Jumat (6/5/2022).
Pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Viet Tri, Phu Tho pada pukul 19.00 WIB dan menjadi laga perdana kedua tim di Grup A SEA Games 2021.
"Kami optimistis Garuda Muda mampu mengalahkan Vietnam. Apalagi, saat ini tim dalam kondisi bagus dan permainan terus meningkat setelah menjalani pemusatan latihan di Korea Selatan," kata Iriawan, dikutip darj laman resmi PSSI, Kamis.
Baca Juga:
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam di SEA Games 2021, Live RCTI
Laga tersebut diperkirakan berjalan menarik dan seru, apalagi kedua tim merupakan unggulan di Grup A untuk lolos ke babak selanjutnya.
"Saya terus memantau dan mendapat laporan terkait perkembangan tim. Saat ini dua pemain yakni Asnawi Mangkualam dan Elkan Baggott belum bergabung bersama tim," ujarnya.
"Namun, 18 pemain yang ada saat ini sudah siap tempur dan akan bekerja keras di laga nanti. Mudah-mudahan pada SEA Games 2021 ini, Indonesia dapat meraih emas di sepak bola," tegas sosok yang akrab disapa Iwan Bule tersebut.
Baca Juga:
Hadapi Vietnam, Marc Klok: Kami Sudah Tak Sabar untuk Menang
Garuda Muda telah tiba di Vietnam sejak Selasa (3/5), dan mereka juga sudah melakukan latihan pematangan taktik dan strategi pada Rabu (4/5) di Lapangan Bai Bang, Phu Tho.
Selain Indonesia dan Vietnam, Grup A diisi oleh Timor Leste, Filipina, dan Myanmar. Babak semi final dan final akan digelar pada 19 dan 22 Mei mendatang.
(Antara)
Baca Juga:
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam, Tanding Malam Nanti di TV Ini
Berita Terkait
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
PSSI Kecam Pemain Myanmar: Bisa Mematahkan Karier Orang!
-
Ketum PSSI Puji Satoru Mochizuki yang Belajar Budaya Indonesia
-
PSSI Datang ke Kamboja, Beri Motivasi Jelang Semifinal Piala AFF Wanita 2024
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
PSSI Bisa Kejar Maarten Paes Agar Tampil di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia, Kasus Sama di CAS Selesai Cuma 2 Bulan
-
Erick Thohir Izinkan Shin Tae-yong Kembali Latih Korea Selatan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024