Bolatimes.com - Timnas Indonesia U-16 tengah menjalani pemusatan latihan (TC) di Jakarta. Sudah sejak tengah pekan ini, skuat Garuda Nusantara digembleng latihan untuk persiapan Piala AFF U-16 2022.
Namun demikian, ada sederet pemain berbakat yang tak dipanggil oleh pelatih Bima Sakti. Berikut 3 nama yang sudah Bolatimes rangkum.
1. Welber Halim
Baca Juga:
PSSI Tugaskan Asisten Wasit Tambahan Mulai Pekan ke-30 Liga 1 2021
Nama pertama adalah Welberlieskott de Halim Jardim atau Welber Halim. Pemain yang masih berusia 15 tahun ini tengah bergabung dengan salah satu klub junior Sao Paulo, Brazil.
Welber sendiri merupakan pemain blasteran Brasil-Indonesia. Adapun, darah Indonesia yang mengalir didapatkan dari sang ibu.
Sementara sang ayah adalah WN Brasil bernama Elisangelo de Jesus Jardim. Namanya mungkin tak asing lantaran pernah merumput bersama Persiba Balikpapan semasa aktif menjadi pesepak bola.
Baca Juga:
Deretan Petinju Indonesia yang Meninggal usai Tarung, Teranyar Ada Hero Tito
Abdurrahman Iwan saat ini tengah menjalani pendidikan sepak bola di Qatar. Pemain 14 tahun ini bersekolah di Al Wakrah.
Baca Juga:
Bima Sakit Ungkap Kriteria Pemain Timnas Indonesia U-16 untuk Piala AFF
Irfan adalah pemain ketiga yang juga merupakan pemain keturunan. Diketahui, darah yang mengalir dalam tubuhnya didapatkan dari kakek dan neneknya yang merupakan keturunan Suriname.
Irfan saat ini bermain di Akademi ADO Den Haag. Klub yang disebutkan barusan adalah salah satu kontestan Liga 2 Belanda.
(Kontributor: Kusuma Alan)
Baca Juga:
Belum Kalah di 11 Laga Terakhir, Bali United Optimis Tumbangkan Persija
Berita Terkait
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Ketum PSSI Gerah dengan Selebrasi Lebay Timnas Australia U-16
-
Main dengan 10 Pemain, Timnas Indonesia U-16 Kalah 3-5 dari Australia
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
-
Erick Thohir Kagum dengan Kekuatan Fisik Pemain Timnas Indonesia U-16
-
Komentar Nova Arianto usai Timnas Indonesia U-16 Bantai Singapura di Laga Debut
-
Profil Fabio Azka Irawan, 'The Next' Pratama Arhan dari Timnas Indonesia U-16
-
Miroslav Fernando Kembangkan Talenta di Eropa usai Terpental dari Seleksi Timnas Indonesia U-16
-
Nova Arianto Eks Bek Persib Berjuluk Suster Ngesot yang kini Punya Jabatan Mentereng dari Orang Dalam Istana
-
Terima Kasih Bima Sakti, PSSI Resmi Mendepaknya dari Kursi Pelatih Timnas Indonesia U-17
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024