Bolatimes.com - Persis Solo belum berhenti belanja pemain berlabel bintang. Terbaru, manajemen Laskar Sambernyawa memboyong bomber Timnas Indonesia, Alberto Goncalves.
Persis Solo kembali membuat kejutan transfer dalam persiapan menghadapi Liga 2 2021. Klub berjuluk Laskar Sambernyawa itu memboyong striker naturalisasi Timnas Indonesia, Alberto 'Beto' Goncalves.
Mantan striker Arema FC tersebut resmi diperkenalkan manajemen Persis Solo melalui akun Instagram official, Senin 26 April 2021.
Baca Juga:
Gacor bersama Sabah FC, Media Malaysia Heran Saddil Tak Dipanggil Timnas
Beto sendiri dikabarkan mendarat ke tim Laskar Sambernyawa dengan status pinjaman dari Madura United.
"Welcome to Solo, Beto," tulis caption unggahan tersebut.
Baca Juga:
PSSI Umumkan 34 Pemain Timnas, Warganet Heran Tak Ada Nama Saddil Ramdani
Sebelum bergabung bersama Persis Solo, pemain asal Brasil ini pernah membela Persijap Jepara, Persipura Jayapura, Arema, Penang, dan Sriwijaya FC.
Selain Beto, nama sejumlah penyerang berlabel timnas juga tengah jadi buruan. Bahkan gosipnya juru gedor jempolan macam Miftahul Hamdi, Azka Fauzi, Irfan Jauhari, dan Agi Pratama tinggal menunggu diresmikan.
Sejauh ini, tim Laskar Sambernyawa telah mengikat Assanur Rijal 'Torres' (Persiraja Banda Aceh), Marinus Wanewar (Persipura Jayapura) di sektor depan.
Baca Juga:
Lazio Bantai AC Milan 3-0, Berikut Klasemen Terbaru Serie A Italia
Selain keduanya, nama-nama lain seperti Irfan Jauhari (Bali United), Miftahul Hamdi (Persiraja Banda Aceh), Delvin Rumbino (Persela Lamongan) juga telah mengikuti latihan.
(Ronald Seger/SuaraSurakarta.id)
Baca Juga:
Puasa Ramadhan di Tengah Musim Kompetisi, Ini Komentar Paul Pogba
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024