Bolatimes.com - Persib Bandung sejauh ini tampil meyakinkan di tiga awal Liga 1 2020. Ya, anak asuh Robert Alberts itu meraih tiga kemenangan beruntun, sehingga kini menjadi pemuncak klasemen sementara dengan sembilan poin
Kemenangan perdana Persib diraih saat menjamu Persela Lamongan. Bertanding di Stadion Si Jalak Harupat, Minggu (1/3/2020), Maung Bandung menang dengan skor meyakinkan 3-0.
Kemudian pada laga kedua, Persib sukses mengandaskan tuan rumah Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Minggu (8/3/2020). Kala itu mereka menang dengan skor 2-1.
Baca Juga:
Shin Tae-yong Siap Bawa Muka-muka Baru ke Timnas, Siapa Saja?
Lantas di pertandingan ketiga sebelum Liga 1 2020 ditunda akibat virus corona, Persib melibas PSS Sleman. Berlaga di hadapan publik sendiri, Minggu (15/3/2020), Pangeran Biru menang tipis 2-1.
Merujuk dari laman resmi klub, keberhasilan Persib ini tak lepas dari kontribusi enam pemain yang tak tergantikan. Keenam pemain itu adalah Nick Kuipers, Ardi Idrus, Victor Ignonefo, Esteban Vizcarra, Omid Nazari, dan Wander Luiz.
Mereka semua tampil tak tergantikan selama tiga laga atau stampil selama 270 menit. Di bawah mereka ada Supardi Nasir yang tampil selama 269 menit dan Geoffrey Castillion selama 265 menit.
Baca Juga:
Curhatan Kurniawan Dwi Yulianto soal Liga Malaysia yang Kini Mandek
Yang lebih spesial lagi, Wander Luiz menjadi top skorer sementara Liga 1 2020. Striker asal Brasil itu telah mengoleksi empat gol dari tiga laga.
Namun, penampilan apik mereka sedikit tercoreng lantaran sudah mengoleksi hukuman kartu kuning, terkecuali Esteban Vizcarra dan Omid Nazari.
Baca Juga:
Anti Mainstream, Begini Cara Jitu Konate Usir Bosan saat Dikarantina.
Berita Terkait
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
Firasat Bojan Hodak Tentang Madura United, Minta Lupakan Kemenangan dan Sejarah Juara Bersama Persib
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Lihat Sisi Positif dari Jeda Kompetisi Selama Piala Asia U23
-
Beckham Kecewa Harus Kembali Batal Bela Timnas
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024