Bolatimes.com - Persib Bandung akan memulai pertualangan mereka di turnamen pramusim Asia Challenge 2020. Pada laga perdana, tim Maung Bandung bakal menghadapi tuan rumah Selangor FA di Stadion Shah Alam, Sabtu (18/1/2020) pukul 19.20 WIB.
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, menyebut ajang ini sangat berharga untuk memberikan jam terbang internasional untuk para pemain muda.
Terlebih, lawan Persib Bandung bukanlah tim ecek-ecek. Selangor FA merupakan salah satu yang memiliki nama besar di Malaysia.
Baca Juga:
Ashley Young Hengkang, 'Anak Baru' Ini Jadi Kapten Anyar Manchester United
"Mereka akan mendapatkan jam terbang di turnamen pra musim dengan taraf internasional. Kita lihat, lawan kita memiliki kualitas bagus, seperti Hanoi FC dan tentunya Selangor (besok)," kata Robert Rene Alberts di laman resmi klub.
"Ini kesempatan mereka untuk menampilkan aksi-aksi terbaiknya," imbuhnya.
Pertandingan antara Persib Bandung versus Selangor FA rencananya akan disiarkan secara langsung oleh TV One pada Sabtu (18/1/2020) pukul 19.20 WIB.
Baca Juga:
Banjir Tawaran, Persija Jakarta Tolak Uji Coba Lawan Valencia dan JDT
Namun, para pecinta sepak bola sekalian juga bisa menyaksikan duel tersebut melalui live streaming melalui gawai Anda di link berikut.
Link live streaming Persib Bandung vs Selangor FA I
Link live streaming Persib Bandung vs Selangor FA II
Baca Juga:
Satu Kelebihan Melbourne Victory di Mata Pelatih Bali United
Link live streaming Persib Bandung vs Selangor FA III
*Catatan: Perubahan jadwal dan kebijakan penayangan dapat terjadi sewaktu-waktu.
Baca Juga:
Berubah Pikiran, Shin Tae-yong Tak Jadi Bawa 30 Pemain ke Thailand
Berita Terkait
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
Firasat Bojan Hodak Tentang Madura United, Minta Lupakan Kemenangan dan Sejarah Juara Bersama Persib
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Lihat Sisi Positif dari Jeda Kompetisi Selama Piala Asia U23
-
Beckham Kecewa Harus Kembali Batal Bela Timnas
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024