Bolatimes.com - Laga bertensi panas akan tersaji antara Timnas Indonesia U-18 yang akan menghadapi Malaysia pada babak semifinal Piala AFF U-18 2019 di Go Dau Stadium, Thu Dau Mot, Vietnam, Sabtu (17/8/2019) sore ini pukul 16.30 WIB.
Laga melawan Malaysia sangat penting untuk dimenangi oleh Sutan Zico dan kawan-kawan. Selain menentukan ke final, hari ini bertepatan dengan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia atau HUT RI ke-74.
Tentu, kemenangan atas Malaysia bakal menjadi kado yang sangat manis bagi Indonesia.
Baca Juga:
Tak Rela Cristiano Ronaldo Goyang Shopee, Fans Menangis
Timnas Indonesia U-18 sendiri tampil di babak semifinal ini dengan status sebagai juara Grup A. Sementara Malaysia merupakan runner-up Grup B.
Sementara itu, laga semifinal kedua akan mempertemukan Australia kontra Myanmar. Pertandingan ini akan dihelat malam ini pukul 19.30 WIB.
Nah, para pemenang laga empat besar ini akan bertemu di partai final yang kan dihelat pada 19 Agustus mendatang.
Baca Juga:
Terungkap, Ada Ayat Quran Ini di Balik Performa Cemerlang Bomber Malaysia
Jadwal Semifinal Piala AFF U-18 2019:
16.30 WIB - Indonesia vs Malaysia [Untuk live streaming silakan klik di sini]
Baca Juga:
Ini Top Skor Asia yang Wajib Diwaspadai Pertahanan Timnas Indonesia U-18
Berita Terkait
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Pecinta Timnas Indonesia Patut Bersyukur, Warga Malaysia Saja Iri dengan Skuad Shin Tae-yong karena Ini
-
Pratinjau Laga Piala Asia, Malaysia Kontra Bahrain, Prediksi Skor, H2H, dan Susunan Pemain
-
Piala Asia 2023: Malaysia Babak Belur, Tidak Bisa Menyarangkan Gol ke Gawang Yordania
-
Bersinar dengan Sabah FC, Media Malaysia Bahas Saddil Ramdani yang Dicoret dari Skuad Timnas Indonesia
-
Malaysia Tahan Suriah, Timnas Indonesia Jadi Bahan Ledekan Suporter Jiran
-
Roberto Mancini Kasih Bocoran Nasib Malaysia di Piala Asia 2023, Lebih Hoki dari Timnas Indonesia?
-
Pemain Indonesia yang Pernah Juara Piala Malaysia, Sebuah Turnamen Paling Bergengsi di Negeri Jiran
-
Jordi Amat Langkahi Prestasi Legend Timnas Indonesia usai Juara Piala Malaysia 2023
-
Jordi Amat Kecewa setelah Melihat Rumput Stadion Bukit Jalil Markas Malaysia, Ini Penyebabnya
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024